Berita

Ketua Dewan Pembina Perhimpunan Penyandang Disabilitas Indonesia (PPDI), Siswadi dan Ketua Umum Asosiasi PKL Indonesia, Ali Mahsun Atmo/Ist

Politik

Prabowo Diminta Tunjuk Utusan Khusus Bidang PKL dan UMKM

SENIN, 09 DESEMBER 2024 | 16:35 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Presiden Prabowo Subianto diminta agar menunjuk Staf atau Utusan Khusus Presiden RI Bidang PKL dan UMKM.

Hal tersebut disampaikan Ketua Dewan Pembina Perhimpunan Penyandang Disabilitas Indonesia(PPDI), Siswadi, kepada Ketua Umum Asosiasi PKL Indonesia, Ali Mahsun Atmo.

Menurut Siswadi, sebuah keniscayaan mengingat Indonesia harus sukses jemput puncak bonus demografi 2030 yang merupakan peluang besar untuk meraih Indonesia Emas 2045,


Sementara itu Ali Mahsun mengatakan, perlunya Staf atau Utusan Khusus Presiden RI Bidang PKL dan UMKM karena sejauh ini, PKL kerap menerima perlakukan buruk saat berjualan. Bahkan tidak jarang terjadi kekerasan fisik oleh aparat.

Ia pun menyebut, kasus olok-olok yang dilakukan Utusan Khusus Presiden Bidang Kerukunan Beragama dan Pembinaan Sarana Keagamaan Miftah Maulana Habiburrahman alias Gus Miftah terhadap pedagang es teh merupakan puncak gunung es.

“Agar tidak terulang kembali, kami mengusulkan kepada Prabowo untuk mengangkat Staf atau Utusan Khusus Presiden RI Bidang PKL dan UMKM,” kata Ali Mahsun dalam keterangannya, Senin 9 Desember 2024.

“PKL itu mencari sesuap nasi, halal dan mulia nafkahi keluarga, sekolahkan anak-anak generasi bangsa. Karenanya tak boleh direndahkan apalagi dihina oleh siapa pun dan dalam bentuk apa pun,” sambungnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya