Berita

Pesawat tempur Korea Selatan/Net

Dunia

Korsel Marah, Pesawat Tiongkok dan Rusia Melipir ke Zona Terlarang

JUMAT, 29 NOVEMBER 2024 | 17:01 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Belasan pesawat Tiongkok dan Rusia terdeteksi bergerak di zona identifikasi pertahanan udara Korea Selatan pada Jumat, 29 November 2024.

Kepala Staf Gabungan Korea Selatan menyebut infiltrasi 11 pesawat asing di wilayah teritori udaranya berlangsung selama empat jam.

“Pesawat Rusia dan Tiongkok memasuki area tersebut secara berurutan, semuanya keluar tanpa insiden atau mengganggu wilayah udara Korea Selatan,” ungkap laporan tersebut, seperti dimuat Reuters.


Hal tersebut memicu respons penerbangan jet tempur Korea Selatan menuju lokasi pesawat Tiongkok dan Rusia terbang.

“Pesawat Rusia dan China memasuki area tersebut secara berurutan, semuanya keluar tanpa insiden atau mengganggu wilayah udara Korea Selatan,” tambah Kepala Staf Gabungan Korea.

Pesawat China dan Rusia sering memasuki zona pertahanan udara Korea Selatan dalam beberapa tahun terakhir sebelum keluar tanpa insiden.

Namun, kedua negara tidak mengakui zona pertahanan udara Korea Selatan.

Zona identifikasi pertahanan udara dideklarasikan oleh sejumlah negara untuk memantau dan mengendalikan pesawat yang mendekati wilayah udara teritorial demi tujuan keamanan nasional.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Modal Asing Keluar Rp7,71 Triliun, BI Catat Tekanan di SBN pada Pertengahan Januari 2026

Jumat, 16 Januari 2026 | 08:05

Dolar AS Menguat ke Level Tertinggi Enam Pekan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:56

Kejauhan Mengaitkan Isu Ijazah Jokowi dengan SBY–AHY

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:48

RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Menyandera Lawan Politik

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:40

Jenazah 32 Tentara Kuba Korban Serangan AS di Venezuela Dipulangkan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa: Efek Demam AI Sektor Teknologi Capai Level Tertinggi

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:16

Emas Tak Lagi Memanas, Tertekan Data Tenaga Kerja AS dan Sikap Moderat Trump

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:06

Wajah Ideal Desa 2045

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:50

TPU Tegal Alur Tak Tersangkut Lahan Bersengketa

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:23

Kemenkes Siapkan Rp1,2 Triliun untuk Robotik Medis

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:04

Selengkapnya