Berita

Ilustrasi/Net

Bisnis

Pejabat The Fed: Pemotongan Suku Bunga adalah Wajar dan Diusulkan Bertahap

RABU, 27 NOVEMBER 2024 | 13:16 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Para pejabat bank sentral AS atau Federal Reserve (The Fed) menyatakan dukungan terhadap pendekatan yang hati-hati dalam pemotongan suku bunga. 

Presiden Federal Reserve Bank of Minneapolis Neel Kashkari, yang biasanya berada di posisi yang agresif dalam spektrum kebijakan bank sentral AS, menyatakan terbuka untuk memangkas suku bunga acuan lagi di bulan depan, mengingat ekonomi AS tetap solid dan inflasi perlahan menurun. 

"Itu masih merupakan pertimbangan yang wajar. Saat ini, dengan apa yang saya ketahui, masih mempertimbangkan pemangkasan 25 basis poin pada Desember, itu adalah perdebatan yang wajar bagi kita," kata Kashkari, dalam sebuah wawancara Bloomberg TV, dikutip dari Reuters, Rabu 27 November 2024.


The Fed telah menurunkan suku bunga acuannya sebesar 0,25 persen awal bulan ini, menjadi kisaran 4,5-4,75 persen setelah sebelumnya melakukan pemangkasan 0,5 persen yang lebih besar pada September.

The Fed melakukan pemangkasan suku bunga setelah memperoleh keyakinan bahwa inflasi akan terus turun, dan sebagai tanggapan atas kekhawatiran bahwa biaya pinjaman yang tinggi memperlambat pasar kerja terlalu cepat.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Sekolah Rakyat dan Investasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03

Agenda Danantara Berpotensi Bawa Indonesia Menuju Sentralisme

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45

JMSI Siap Perkuat Peran Media Daerah Garap Potensi Ekonomi Biru

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34

PP Himmah Temui Menhut: Para Mafia Hutan Harus Ditindak Tegas!

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29

Rezim Perdagangan dan Industri Perlu Dirombak

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15

GMPG Pertanyakan Penanganan Hukum Kasus Pesta Rakyat Garut

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02

Roy Suryo Ogah Ikuti Langkah Eggi dan Damai Temui Jokowi

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00

GMNI: Bencana adalah Hasil dari Pilihan Kebijakan

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42

Pakar Hukum: Korupsi Merusak Demokrasi Hingga Hak Asasi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28

DPR Setujui Anggaran 2026 Komnas HAM Rp112 miliar

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26

Selengkapnya