Berita

Postingan Donald Trump di Truth Social/Tangkapan layar RMOL

Dunia

Donald Trump: I Hate Taylor Swift

SENIN, 16 SEPTEMBER 2024 | 09:30 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Calon presiden AS dari Partai Republik, Donald Trump, secara terang-terangan menyatakan kebenciannya terhadap penyanyi pop Taylor Swift.

Dalam sebuah postingan di akun Truth Social miliknya, Trump bahkan menulis dengan huruf kapital, "I HATE TAYLOR SWIFT!" 

Pernyataan Trump datang beberapa hari setelah bintang pop besar itu mendukung lawannya dari Partai Demokrat, Kamala Harris.

Tepat setelah debat Trump-Harris minggu lalu, Swift memberi tahu 284 juta pengikutnya di Instagram bahwa ia berencana untuk memilih Harris, yang saat ini menjabat sebagai wakil presiden AS,.

"Ia memperjuangkan hak dan tujuan yang saya yakini membutuhkan seorang pejuang untuk memperjuangkannya," tulis Swift, seperti dikutip dari Reuters, Senin (16/9).

Sejak itu, jajak pendapat publik menunjukkan Harris memperoleh dukungan signifikan. 

Wakil presiden Harris, Tim Walz, mengomentari pernyataan kebencian Trump kepada Swift.

"Swifties: Dengan bantuanmu, kita akan mengalahkan pria terkecil yang pernah hidup," ujarnya, mengutip lagu Swift berjudul "The Smallest Man Who Ever Lived". 

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

UPDATE

Sinergi Infrastruktur dan Pertahanan Kunci Stabilitas Nasional

Senin, 10 Maret 2025 | 21:36

Indonesia-Vietnam Naikkan Level Hubungan ke Kemitraan Strategis Komprehensif

Senin, 10 Maret 2025 | 21:22

Mendagri Tekan Anggaran PSU Pilkada di Bawah Rp1 Triliun

Senin, 10 Maret 2025 | 21:02

Puji Panglima, Faizal Assegaf: Dikotomi Sipil-Militer Memang Selalu Picu Ketegangan

Senin, 10 Maret 2025 | 20:55

53 Sekolah Rakyat Dibangun, Pemerintah Matangkan Infrastruktur dan Kurikulum

Senin, 10 Maret 2025 | 20:48

PEPABRI Jamin Revisi UU TNI Tak Hidupkan Dwifungsi ABRI

Senin, 10 Maret 2025 | 20:45

Panglima TNI Tegaskan Prajurit Aktif di Jabatan Sipil Harus Mundur atau Pensiun

Senin, 10 Maret 2025 | 20:24

Kopdes Merah Putih Siap Berantas Kemiskinan Ekstrem

Senin, 10 Maret 2025 | 20:19

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Airlangga dan Sekjen Partai Komunis Vietnam Hadiri High-Level Business Dialogue di Jakarta

Senin, 10 Maret 2025 | 19:59

Selengkapnya