Berita

Menteri ATR/BPN Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) di Universitas Airlangga Surabaya/Ist

Politik

AHY Pertahankan Disertasi Kepemimpinan Transformasi dan Orkestrasi SDM

SABTU, 14 SEPTEMBER 2024 | 08:44 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Disertasi berjudul 'Kepemimpinan Transformasional dan Orkestrasi Sumber Daya Manusia Kunci Sukses Menuju Indonesia Emas 2045' dipertahankan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) pada sidang program doktoral di Universitas Airlangga, Surabaya, Kamis (12/9).

"Memang saya yang menulis, namun niat dan tujuan penulisan disertasi dan penelitian ini memang benar-benar dilatarbelakangi, didorong semangat seluruh kalangan di Indonesia," kata AHY dalam keterangannya, Sabtu (14/9).

AHY berharap, apa yang ia tuangkan dalam disertasinya dapat memberi manfaat baik di bidang akademis maupun kebijakan publik di masa mendatang.


"Ini merupakan bagian yang benar-benar saya syukuri dalam perjalanan kehidupan saya," pungkas Ketua Umum Partai Demokrat ini.

Disertasi Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) tersebut diuji delapan dewan penguji. Mereka adalah Ketua Tim Profesor Dr. Rudi Purwono;.

Kemudian promotor Profesor Badri Munir Sukoco; co-promotor Profesor Dr Fendy Suhariadi; Profesor Dr Sri Pantja Madyawati; Profesor Dr Suparto Wijoyo; Profesor Bambang Tjahjadi; Profesor Dr. Ir. Mohammad Nuh; dan Dr. Nuri Herachwati.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Tembok Pertahanan Persib Kunci Sukses Juara Paruh Musim

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:36

Tabur Bunga Dharma Samudera

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:19

Realisasi Investasi DKI Tembus Rp270,9 Triliun Sepanjang 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:59

Pemerintah Tidak Perlu Dibela

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:40

SP3 Eggi Sudjana Banjir Komentar Nyinyir Warganet

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:12

TNI AL Bentuk X Point UMKM Genjot Ekonomi Masyarakat

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:49

Perkara Ijazah Palsu Jokowi jadi Laboratorium Nasional di Bidang Hukum

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:27

Trump Resmikan Dewan Perdamaian Gaza Bergaya Kolonial

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:01

TNI Boleh Urus Terorisme sebagai Kelanjutan Polri

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:45

Politikus PKB Minta Jangan Ada Paranoid soal Pilkada Via DPRD

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:20

Selengkapnya