Berita

Anies Baswedan bersilaturahmi di Taman Kota, Kecamatan Kembangan, Jakarta Barat/Ist

Politik

Anies: Warga Ingin Hidup Tenang Bukan Tegang

SABTU, 10 AGUSTUS 2024 | 18:44 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Bakal calon Gubernur Jakarta Anies Baswedan turun menemui warga untuk bersilaturahmi di Taman Kota, Kecamatan Kembangan, Jakarta Barat. 

Secara bergantian warga menyampaikan aspirasinya kepada Anies seraya berharap calon petahana itu terpilih untuk  menjadikan aspirasi itu menjadi nyata.

Menjawab aspirasi dari warga tersebut, Anies mengakui bahwa kebutuhan warga Jakarta adalah kehidupan yang tenang, bukan tegang. Warga perlu untuk diurusi hal-hal yang menyangkut kehidupan mereka. 


“Agar tinggal di Jakarta jadi nyaman untuk semuanya,” kata Anies dikutip Sabtu (11/8).

Anies mengatakan, banyak hal yang harus dituntaskan di Jakarta. Program-program yang dulu dia canangkan kini justru berjalan tak tentu arah. Mulai dari Kartu Jakarta Pintar (KJP), Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU), Kartu Jakarta Penyandang Disabilitas (KJPD), Kartu Jakarta Lansia (KJL). 

 “Kita harus mengembalikan apa yang dulu benar-benar dibutuhkan masyarakat,” kata Anies.

Anies mengakui, apa yang disampaikan masyarakat dalam pertemuan tersebut akan menjadi catatannya untuk memasuki periode kedua masa jabatannya. 

“Aspirasi warga soal pajak, soal tenaga pemulasaran jenasah, akan jadi perhatian kita. Tenaga pemulasaran jenasah ini tentu kita tidak bisa meminta keluarga yang berduka untuk melakukannya karena memang butuh keahlian tertentu,” kata Anies.



Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Tiga Tahun UU TPKS: DPR Soroti Masalah Penegakan Hukum dan Temuan Kasus di Lapas

Kamis, 15 Januari 2026 | 12:08

Komisi III DPR Mulai Bahas RUU Perampasan Aset Tindak Pidana

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:48

Utang Luar Negeri Indonesia Kompak Menurun

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:34

Giliran Ketua DPD PDIP Jawa Barat Ono Surono Diperiksa KPK di Kasus OTT Bupati Bekasi

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:19

Muncul Tudingan Pandji Antek Asing di Balik Kegaduhan Mens Rea

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:04

Emas Antam Naik Terus, Tembus Rp2,67 Juta per Gram!

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:54

KPK Tak Segan Tetapkan Heri Sudarmanto Tersangka TPPU

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:43

TAUD Dampingi Aktivis Lingkungan Laporkan Dugaan Teror ke Bareskrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:28

Istana Ungkap Pertemuan Prabowo dan Ribuan Guru Besar Berlangsung Tertutup

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:27

Update Bursa: BEI Gembok Saham Tiga Saham Ini Akibat Lonjakan Harga

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:17

Selengkapnya