Berita

Aliansi Rakyat Indonesia Bela Palestina saat melakukan doa bersama untuk warga Gaza di depan Kedutaan Besar Amerika Serikat (AS), di Jakarta pada Sabtu (3/8)/RMOL-Fifi

Politik

Ribuan Orang Doa Bersama untuk Palestina di Depan Kedubes AS

SABTU, 03 AGUSTUS 2024 | 07:02 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Ribuan orang yang tergabung dalam Aliansi Rakyat Indonesia Bela Palestina mengepung Gedung Kedutaan Besar Amerika Serikat (AS), di Jakarta, pada Sabtu (3/8). 

Aksi yang diberi nama Solidaritas untuk Gaza ini digelar sebagai bentuk protes rakyat Indonesia atas meninggalnya pemimpin Hamas Ismail Haniyeh di Iran oleh zionis Israel.

Selain itu, massa juga berkumpul untuk menyuarakan penghentian genosida di Jalur Gaza yang masih terus berlangsung yang dilakukan oleh Israel.

Berdasarkan pantauan RMOL, massa kompak menggunakan dresscode putih dan hitam dengan membawa atribut bendera Palestina hingga spanduk bertuliskan “Stop Genocide”, dan “Free Palestine”.

Dalam aksi yang dimulai pukul 06.30 WIB itu, massa terpantau melakukan dzikir, doa bersama, pembacaan ayat suci Al Quran, melantunkan sholawat, menyanyikan lagu Indonesia Raya, serta menyerukan penghentian genosida terhadap Gaza.

“Hentikan genosida! Selamatkan Gaza, Free Palestine,” kata para demonstran.

Selain itu, pada pagi ini, ribuan orang juga melakukan Salat Gaib untuk Haniyeh yang dipimpin oleh tokoh masyarakat, Buya Husein.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Waspadai Partai Cokelat, PDIP: Biarkan Rakyat Bebas Memilih!

Rabu, 27 November 2024 | 11:18

UPDATE

Disdik DKI Segera Cairkan KJP Plus dan KJMU Tahap II

Sabtu, 30 November 2024 | 04:05

Israel dan AS Jauhkan Umat Islam dari Yerusalem

Sabtu, 30 November 2024 | 03:38

Isu Kelompok Rentan Harus Jadi Fokus Legislator Perempuan

Sabtu, 30 November 2024 | 03:18

Dorong Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Kadin Luncurkan White Paper

Sabtu, 30 November 2024 | 03:04

Pasukan Jangkrik Gerindra Sukses Kuasai Pilkada di Jateng

Sabtu, 30 November 2024 | 02:36

Fraksi PKS Usulkan RUU Boikot Produk Israel

Sabtu, 30 November 2024 | 02:34

Sertijab dan Kenaikan Pangkat

Sabtu, 30 November 2024 | 02:01

Bawaslu Pastikan Tak Ada Kecurangan Perhitungan Suara

Sabtu, 30 November 2024 | 01:48

Anggaran Sekolah Gratis DKI Disiapkan Rp2,3 Triliun

Sabtu, 30 November 2024 | 01:17

Mulyono Bidik 2029 dengan Syarat Jakarta Dikuasai

Sabtu, 30 November 2024 | 01:01

Selengkapnya