Berita

Pantauan dari udara tabligh akbar bersama Ustaz Adi Hidayat (UAH) di lapangan Sofia Residence 2, Kota Banjarbaru/Ist

Nusantara

Jemaah Menyemut Hadiri Tabligh Akbar UAH di Banjarbaru

SABTU, 20 JULI 2024 | 10:57 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Tabligh Yayasan Abdul Azis Halaby bersama Ustaz Adi Hidayat (UAH) di lapangan Sofia Residence 2, Kota Banjarbaru menyedot antusiasme jemaah yang cukup tinggi pada Jumat malam (19/7).

"Alhamdulillah, tabligh akbar bersama UAH bisa terealisasi. Kami sangat bersyukur karena beliau bisa datang dan menyampaikan kajian keislaman secara langsung,” kata Pimpinan Yayasan Abdul Azis Halaby, Erna Lisa Halaby dalam keterangannya, Sabtu (20/7).

Dalam tausiahnya, UAH menyampaikan banyak hal, salah satunya kisah keikhlasan seorang kakek yang merawat musala di sebuah desa.


“Saking ikhlasnya merawat musala, pada suatu ketika datang seorang dermawan dari Qatar ingin merenovasi musala, tetapi syaratnya si kakek itu yang merawat," kisah UAH di depan ribuan jemaahnya.

Tak ada yang tahu siapa sosok dermawan yang mengaku dari Qatar tersebut. Namun, masyarakat sekitar menganggap seorang dermawan tersebut adalah utusan Allah SWT.

Setelah mushola selesai direnovasi, si kakek kemudian merawatnya dengan ikhlas, hingga menjadi muadzin dan imam salat.

Setiap Senin dan Kamis, kata UAH, sang kakek berpuasa. Hingga pada suatu saat, sang kakek meninggal dunia saat berpuasa sunah.

“Beliau meninggal dalam keadaan mulia, di hari mulia dan di tempat mulai yang setiap saat dirawatnya,” cerita UAH.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Sekolah Rakyat dan Investasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03

Agenda Danantara Berpotensi Bawa Indonesia Menuju Sentralisme

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45

JMSI Siap Perkuat Peran Media Daerah Garap Potensi Ekonomi Biru

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34

PP Himmah Temui Menhut: Para Mafia Hutan Harus Ditindak Tegas!

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29

Rezim Perdagangan dan Industri Perlu Dirombak

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15

GMPG Pertanyakan Penanganan Hukum Kasus Pesta Rakyat Garut

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02

Roy Suryo Ogah Ikuti Langkah Eggi dan Damai Temui Jokowi

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00

GMNI: Bencana adalah Hasil dari Pilihan Kebijakan

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42

Pakar Hukum: Korupsi Merusak Demokrasi Hingga Hak Asasi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28

DPR Setujui Anggaran 2026 Komnas HAM Rp112 miliar

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26

Selengkapnya