Berita

Anwar Hafid/Net

Politik

Pilkada Sulteng 2024

Anwar Hafid Didukung Masyarakat Karena Punya Program Realistis

RABU, 10 JULI 2024 | 18:01 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Membawa program kerja yang realistis menjadi daya tarik tersendiri bagi masyarakat Sulawesi Tengah memberikan dukungan pada Calon Gubernur Sulteng Anwar Hafid.
 
Kata Pengamat Politik Universitas Tadulako Muhammad Khairil, masyarakat sudah rasional dalam memberikan dukungan. Yakni, melihat program kerja figur politik dari manfaat dan rasionalitas.
 
"Masyarakat kita itu butuh yang realistis dan layak akan jejak," ujar Khairil dalam keterangannya, Rabu (10/7).
 

 
Bersama Calon Wakil Gubernur Reny Lamadjido, Anwar Hafid menggagas program "Nambaso" atau Anak Miskin Bisa Sekolah. Program ini menjadi fokus utama visi-misi untuk membenahi sumber daya manusia di Sulteng.

Selama menjadi Bupati Morowali, Anwar telah berhasil membuktikan program Nambaso. Para pelajar di Morowali gratis bersekolah dari SD hingga SMA. Bahkan mendapatkan beasiswa untuk perguruan tinggi.  
 
Khairil mengatakan, gagasan program itu tidak lepas dari rekam jejak Anwar Hafid yang pernah menjadi Bupati Morowali.

Dengan program itu, lanjutnya, Anwar mampu membangun citra sebagai sosok pemimpin yang merepresentasikan kebutuhan rakyat Sulteng.
 
"Anwar Hafid ini menjadi representasi (warga Sulteng)," pungkasnya.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Dokter Tifa Buka Pintu Perawatan Imun untuk Jokowi

Jumat, 16 Januari 2026 | 18:06

Eggi dan Damai SP3, Roy Suryo dan Dokter Tifa Lanjut Terus

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:45

Seskab Dikunjungi Bos Kadin, Bahas Program Quick Win hingga Kopdes Merah Putih

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:35

Situasi Memanas di Iran, Selandia Baru Evakuasi Diplomat dan Tutup Kedutaan

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:20

Melihat Net-zero Dari Kilang Minyak

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:53

SP3 Untuk Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis Terbit Atas Nama Keadilan

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:48

Kebakaran Hebat Melanda Pemukiman Kumuh Gangnam, 258 Warga Mengungsi

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:13

Musda Digelar di 6 Provinsi, Jawa Barat Tuan Rumah Rakornas KNPI

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:12

Heri Sudarmanto Gunakan Rekening Kerabat Tampung Rp12 Miliar Uang Pemerasan

Jumat, 16 Januari 2026 | 15:33

Ruang Sunyi, Rundingkan Masa Depan Dunia

Jumat, 16 Januari 2026 | 15:17

Selengkapnya