Berita

Senator Jakarta, Fahira Idris/Ist

Politik

Polri Didorong Terus Berinovasi Hadapi Tuntutan Zaman

SENIN, 01 JULI 2024 | 21:33 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

HUT Bhayangkara ke-78 merupakan momentum bagi Polri untuk semakin solid dan profesional dalam menjalankan tugas-tugasnya.

Serta mampu beradaptasi dengan perkembangan zaman untuk terus memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat Indonesia.

Hal ini disampaikan Anggota Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI) Fahira Idris seperti dikutip Kantor Berita Politik RMOL melalui akun Instagram miliknya, Senin (1/7).


Menurut Fahira, situasi dunia ke depan akan penuh ketidakpastian. Hal ini tentunya akan mempengaruhi Indonesia terutama dari sisi keamanan dan ketertiban yang juga akan mempengaruhi pembangunan ekonomi dan sosial.

"Oleh karena itu, agar keamanan dan ketertiban terjaga baik, Polri harus senantiasa terus beradaptasi dan berinovasi," ungkapnya.

Senator Jakarta itu menekankan, kebijakan adaptif, inovasi teknologi, peningkatan akuntabilitas, pendekatan humanis, dan terobosan dalam penegakan hukum adalah kunci untuk memastikan Polri menjadi institusi yang profesional dan berdaya saing tinggi.

"Sehingga mampu mengantisipasi berbagai situasi global dan lokal yang semakin kompleks," tukasnya.


Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya