Berita

Ketua Umum PUI KH Nurhasan Zaidi/Ist

Politik

HUT Bhayangkara, PUI: Bersama Polri, Kita Songsong Indonesia Emas

SENIN, 01 JULI 2024 | 11:04 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Dewan Pengurus Pusat Persatuan Ummat Islam (DPP PUI) berharap institusi dan jajaran Kepolisian republik Indonesia (Polri) semakin Presisi untuk mengawal pertumbuhan ekonomi pasca pandemi Covid-19.

Hal ini disampaikan Ketua Umum PUI KH Nurhasan Zaidi menyambut peringatan HUT ke-78 Bhayangkara pada 1 Juli 2024.

Dikatakan Kiai Nurhasan, PUI memandang kinerja Polri selama ini sudah cukup baik. Namun harus terus ditingkatkan mengingat tantangan yang besar untuk membuat ekonomi bangsa semakin maju setelah 3 tahun dihantam pandemi.

Katanya, kehadiran Polri sangat dibutuhkan untuk menciptakan suasana yang kondusif dan sehat bagi perkembangan dunia usaha, termasuk harmoni sosial masyarakat.

"Dengan Polri semakin profesional dan presisi, kita berharap kemajuan ekonomi bisa berlanjut agar masyarakat semakin harmonis, makmur dan siap menyongsong Indonesia Emas 2045," ujar Nurhasan dalam keterangan tertulis, Senin (1/7).

Sementara itu Sekretaris Jenderal PUI Raizal Arifin secara khusus berterima kasih atas kolaborasi dan sinergi Polri dengan PUI serta ormas Islam lainnya dalam menjaga persatuan dan kemajuan Bangsa.

"Polri dibawah kepemimpinan Jenderal Listyo Sigit Prabowo telah menunjukkan kinerja yang sangat inklusif dan mengayomi masyarakat," pungkasnya.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Jokowi Tak Serius Dukung RK-Suswono

Jumat, 29 November 2024 | 08:08

Ferdian Dwi Purwoko Tetap jadi Kesatria

Jumat, 29 November 2024 | 06:52

Pergantian Manajer Bikin Kantong Man United Terkuras Rp430 Miliar

Jumat, 29 November 2024 | 06:36

Perolehan Suara Tak Sesuai Harapan, Andika-Hendi: Kami Mohon Maaf

Jumat, 29 November 2024 | 06:18

Kita Bangsa Dermawan

Jumat, 29 November 2024 | 06:12

Pemerintah Beri Sinyal Lanjutkan Subsidi, Harga EV Diprediksi Tetap Kompetitif

Jumat, 29 November 2024 | 05:59

PDIP Akan Gugat Hasil Pilgub Banten, Tim Andra Soni: Enggak Masalah

Jumat, 29 November 2024 | 05:46

Sejumlah Petahana Tumbang di Pilkada Lampung, Pengamat: Masyarakat Ingin Perubahan

Jumat, 29 November 2024 | 05:31

Tim Hukum Mualem-Dek Fadh Tak Gentar dengan Gugatan Paslon 01

Jumat, 29 November 2024 | 05:15

Partisipasi Pemilih Hanya 55 Persen, KPU Kota Bekasi Dinilai Gagal

Jumat, 29 November 2024 | 04:56

Selengkapnya