Berita

Anggota Komisi III DPRD Jabar, Husin/RMOLJabar

Nusantara

Wacana Bey Machmudin Rombak Komisaris BUMD Didukung Dewan

MINGGU, 30 JUNI 2024 | 13:24 WIB | LAPORAN: ACHMAD RIZAL

Rencana Pj Gubernur Jawa Barat, Bey Machmudin, membenahi Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) mendapat dukungan Komisi III DPRD setempat, antara lain dengan merombak komisaris hingga lelang terbuka (open bidding) jabatan.

Dukungan itu disampaikan anggota Komisi III DPRD Jabar, Husin, seperti dikutip dari Kantor Berita RMOLJabar, Minggu (30/6).

“Kami dukung open bidding untuk jabatan BUMD, dan semua upaya pembenahan terhadap BUMD kita,” katanya.

Dia menilai open bidding atau lelang terbuka jabatan untuk BUMD pasti lebih baik. Pasalnya, orang yang dipilih profesional, lebih mampu atau mempunyai kapasitas, itu yang harus ditekankan.

“Prinsipnya Komisi III mendukung open bidding atau lelang jabatan untuk BUMD,” tegas Husin.

Selama ini, imbuh dia, komisaris di beberapa BUMD dinilai kurang produktif, dan tidak pernah diganti. Hal itu berdampak pada pemborosan atau kurang efisien terhadap organisasi atau BUMD.

“Evaluasi semua BUMD, ganti pejabat yang tidak profesional,” tandasnya.

Sekadar informasi, belum lama ini Bey Machmudin merestrukturisasi 5 komisaris BUMD untuk efisiensi. Pihaknya menginginkan lelang terbuka (open bidding) untuk komisaris BUMD.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

BRI Salurkan KUR Rp27,72 Triliun dalam 2 Bulan

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

Badai Alfred Mengamuk di Queensland, Ribuan Rumah Gelap Gulita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

DPR Cek Kesiapan Anggaran PSU Pilkada 2025

Senin, 10 Maret 2025 | 11:36

Rupiah Loyo ke Rp16.300 Hari Ini

Senin, 10 Maret 2025 | 11:24

Elon Musk: AS Harus Keluar dari NATO Supaya Berhenti Biayai Keamanan Eropa

Senin, 10 Maret 2025 | 11:22

Presiden Prabowo Diharapkan Jamu 38 Bhikkhu Thudong

Senin, 10 Maret 2025 | 11:19

Harga Emas Antam Merangkak Naik, Cek Daftar Lengkapnya

Senin, 10 Maret 2025 | 11:16

Polisi Harus Usut Tuntas Korupsi Isi MinyaKita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:08

Pasar Minyak Masih Terdampak Kebijakan Tarif AS, Harga Turun di Senin Pagi

Senin, 10 Maret 2025 | 11:06

Lebaran di Jakarta Tetap Seru Meski Ditinggal Pemudik

Senin, 10 Maret 2025 | 10:50

Selengkapnya