Berita

Ibu Pegi Setiawan, Kartini/RMOLJabar

Hukum

Ibunda Bawakan Makanan Kesukaan Pegi Setiawan di Tahanan Polda Jabar

KAMIS, 27 JUNI 2024 | 11:51 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Ibu Pegi Setiawan, Kartini mendatangi Polda Jawa Barat bersama kuasa hukumnya pada Kamis (27/6).

Maksud dari kedatangan Kartini tersebut untuk menjenguk sang anak yang saat ini menjadi tahanan Polda Jabar.

Ia juga membawa makanan kesukaan Pegi Setiawan, di antaranya orek kering, tempe, sambal, ikan tongkol dan keripik pisang

“Membawa makan kesukaan Pegi,” kata Kartini dikutip dari Kantor Berita RMOLJabar.

Saat disinggung soal sidang praperadilan Pegi, Kartini berharap agar anaknya segera dibebaskan dari tuduhan pembunuhan Vina dan Eky tersebut.

“Doa saya semoga pegi cepat bebas,” harapnya.

Pantauan Kantor Berita RMOLJabar di lokasi, tak berselang lama, ayah Pegi Setiawan, Rudi Irawan turut mendatangi Polda Jabar denan didampingi kuasa hukumnya.

Rudi Irawan datang ke Polda Jabar sambil membawa bungkusan plastik putih.


Populer

Pengamat: Kembalikan Citra, Hery Gunardi Pantas Dicopot Jadi Dirut BSI

Sabtu, 22 Juni 2024 | 19:46

Bermain Imbang Tanpa Gol, Laga Prancis Vs Belanda Diwarnai Kontroversi

Sabtu, 22 Juni 2024 | 04:09

Bey Machmudin akan Serius Tangani Judi Online di Jabar yang Tembus Rp3,8 T

Rabu, 26 Juni 2024 | 18:20

Bey Machmudin Ingatkan Warga Jangan Coba-coba Mengakali PPDB

Selasa, 25 Juni 2024 | 03:45

Wali Kota Semarang Gratiskan Biaya di 41 SMP Swasta

Minggu, 23 Juni 2024 | 00:46

Menwa Siap Kerahkan 5 Ribu Personel ke Gaza Bersama TNI

Rabu, 26 Juni 2024 | 01:19

DPR Khawatir Investasi TikTok Permudah Produk China Masuk RI

Kamis, 27 Juni 2024 | 00:03

UPDATE

Aktivitas Manufaktur China Kembali Merosot pada Juni 2024

Senin, 01 Juli 2024 | 22:00

OKP Bahkan FPI Boleh Dilibatkan Berantas Judi Online

Senin, 01 Juli 2024 | 21:57

Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni Terima Penghargaan dari Kapolri

Senin, 01 Juli 2024 | 21:49

Polri Didorong Terus Berinovasi Hadapi Tuntutan Zaman

Senin, 01 Juli 2024 | 21:33

UMKM Diminta Manfaatkan Momen PON XXI 2024

Senin, 01 Juli 2024 | 21:30

Polwan Sakit, Terjun Payung Hingga Parade Pasukan Kuda Warnai Hari Bhayangkara ke-78 di Monas

Senin, 01 Juli 2024 | 21:08

Demokrat Yakin Jansen Bisa Urus Jakarta Seperti Foke

Senin, 01 Juli 2024 | 21:05

Ironi Pelayanan Publik: Negara Melayani Negara, Menggeser Paradigma Pendekatan Formil ke Materiil

Senin, 01 Juli 2024 | 20:34

Pilkada 2024, Polri Siap Ulang Kesuksesan Pengamanan Pilpres 2024

Senin, 01 Juli 2024 | 20:22

Perindo Pertimbangkan Tawaran PKS Dukung Duet 'Aman'

Senin, 01 Juli 2024 | 20:19

Selengkapnya