Berita

Bambang Soesatyo bersama Arsjad Rasjid dan Rosan Roeslani/Ist

Politik

Rosan-Arsjad Mesra, Bamsoet: Politisi Jangan Baperan

JUMAT, 12 APRIL 2024 | 16:00 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Open house di kediaman Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Rosan Roeslani, dihadiri Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud, Arsjad Rasjid.

Menanggapi itu, Ketua MPR RI yang juga Wakil Ketua Umum Partai Golkar, Bambang Soesatyo, memberikan apresiasi.

Menurut pria yang akrab disapa Bamsoet, pertemuan Rosan dan Arsjad diharapkan menjembatani Parpol pendukung Prabowo serta pendukung Ganjar, yang selanjutnya bersatu dan bergabung dalam pemerintahan mendatang.

"Akhirnya dua sahabat bersama kembali, setelah beberapa lama berada dalam dua kubu berbeda. Saya berharap pertemuan keduanya mampu menjembatani dua kubu yang bertarung pada Pilpres lalu untuk bersatu dalam koalisi besar pemerintahan Presiden Prabowo," tutur Bamsoet kepada wartawan, di sela-sela acara, Jumat (12/4).

Dia juga meminta para politisi agar tidak Baperan dalam menyikapi dinamika politik. Karena sesungguhnya politik ibarat permainan. Ketika sebuah permainan usai, semua pemain harus kembali bersatu.

"Di dunia politik dikenal pameo no hard feeling. Jangan mudah sakit hati. Karena sesungguhnya politics is the games. Kemenangan dan kekalahan bagian dari kehidupan setiap orang. Dalam politik kita bisa mati berkali-kali dan hidup berkali-kali," kata Bamsoet.

Populer

KPK Usut Keterlibatan Rachland Nashidik dalam Kasus Suap MA

Jumat, 25 Oktober 2024 | 23:11

Pemuda Katolik Tolak Program Transmigrasi di Papua

Rabu, 30 Oktober 2024 | 07:45

Akbar Faizal Sindir Makelar Kasus: Nikmati Breakfast Sebelum Namamu Muncul ke Publik

Senin, 28 Oktober 2024 | 07:30

Pilkada Jateng dan Sumut Memanas Buntut Perseteruan PDIP Vs Jokowi

Minggu, 03 November 2024 | 13:16

Ketum PITI Sayangkan Haikal Hasan Bikin Gaduh soal Kewajiban Sertifikasi Halal

Kamis, 31 Oktober 2024 | 20:01

Inilah Susunan Dewan Komisaris IPC TPK Baru

Jumat, 01 November 2024 | 01:59

Komandan IRGC: Serangan Balasan Iran Melampaui Ekspektasi Israel

Jumat, 01 November 2024 | 12:04

UPDATE

3 Komisioner Bawaslu Kota Blitar Dilaporkan ke DKPP

Selasa, 05 November 2024 | 03:58

Menteri Hukum Tegaskan Jakarta Masih Ibukota Negara

Selasa, 05 November 2024 | 03:40

Catalunya Gantikan Valencia Gelar Seri Pamungkas MotoGP 2024

Selasa, 05 November 2024 | 03:22

Demokrat Bentuk Satgas untuk Amankan Pilkada di Jakarta, Jabar, hingga Banten

Selasa, 05 November 2024 | 02:57

MAKI: Debat Harusnya untuk Jual Program, Bukan Saling Menyerang

Selasa, 05 November 2024 | 02:22

Dubes Mohamed Trabelsi: Hatem El Mekki Bukti Kedekatan Hubungan Indonesia dan Tunisia

Selasa, 05 November 2024 | 02:09

Polisi Gelar Makan Siang Gratis untuk Siswa Berkebutuhan Khusus

Selasa, 05 November 2024 | 01:54

Ancelotti Minta LaLiga Dihentikan

Selasa, 05 November 2024 | 01:36

Pelajar yang Hanyut di Sungai Citanduy Ditemukan Warga Tersangkut di Batu

Selasa, 05 November 2024 | 01:21

Pendidikan Berkualitas Kunci Pengentasan Kemiskinan

Selasa, 05 November 2024 | 00:59

Selengkapnya