Berita

Kepala Teknik Tambang PT Era Energi Mandiri, Aris Winarso saat menerima sertifikat Proper dari KLHK/Ist

Bisnis

Komitmen Jaga Lingkungan, Subholding Bomba Energy Raih Sertifikat Proper

RABU, 03 APRIL 2024 | 15:37 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Komitmen menjaga lingkungan dan menciptakan ekosistem bisnis hijau yang selama ini dikedepankan Bomba Grup menuai apresiasi dari pemerintah.

Berkat komitmen tersebut, PT Era Energi Mandiri yang merupakan subholding Bomba Energy meraih peringkat Biru dalam Penghargaan Program Penilaian Peringkat Kinerja (Proper) tahun 2022-2023.

Peringkat Biru ini mengartikan bahwa PT Era Energi Mandiri taat dan patuh pada semua peraturan pengelolaan lingkungan.


Penghargaan tersebut dianugerahkan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) yang bekerja sama dengan Pj Gubernur Sumatera Selatan, Agus Fatoni, Jumat lalu (29/3).

Adapun penghargaan diterima langsung oleh Kepala Teknik Tambang PT Era Energi Mandiri, Aris Winarso di Gedung Griya Agung Palembang.

Sebagai perusahaan induk dari PT Era Energi Mandiri, Bomba Grup mengapresiasi pencapaian anak perusahaannya. Penghargaan ini juga sekaligus menegaskan komitmen mereka untuk menciptakan ekosistem bisnis yang ramah lingkungan.

Adapun peringkat Biru ini tidak didapat dengan mudah. Terdapat sejumlah kriteria ketat yang ditetapkan KLHK yang harus dipatuhi seluruh perusahaan. Mulai dari tata kelola air, penilaian kerusakan lahan, pengendalian pencemaran laut, pengelolaan limbah B3, hingga pengendalian pencemaran udara dan air.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya