Berita

Ilustrasi Gedung Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Aceh/RMOLAceh

Politik

30 Petahana Gagal Pertahankan Kursi DPR Aceh

RABU, 20 MARET 2024 | 00:59 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh sudah menyelesaikan pleno rekapitulasi penghitungan perolehan suara DPR Aceh tingkat provinsi. Sederet nama petahana dipastikan gagal mempertahankan kursi DPR Aceh periode 2024-2029.

Dari dokumen D Hasil Prov-DPRA yang diperoleh Kantor Berita RMOLAceh, Selasa (19/3), sejumlah petahana yang maju dari 10 daerah pemilihan (Dapil) gagal mempertahankan kursi di Pileg 2024.

Meski memiliki popularitas yang cukup dikenal publik, namun belum menjamin mereka bisa tetap bertahan pada periode berikutnya. Para petahana ini digantikan wajah-wajah baru yang menghiasi perolehan suara di DPR Aceh.


Berikut calon anggota legislatif (Caleg) yang gagal mengamankan kursi DPR Aceh periode 2024-2029:

Dapil 1 meliputi Banda Aceh, Aceh Besar, dan Sabang: Sulaiman (Partai Aceh: 8.755), Azhar MJ Roment (PKB: 10.767), Irawan Abdullah (PKS: 9.134), Tezar Azwar (PAN: 14.447).


Dapil 2 Pidie dan Pidie Jaya: M Rizal Falevi Kirani (PKB: 12.840), Nurlelawati (Partai Golkar: 9.645), Wahyu Wahab Usman (PDA: 1.723).


Dapil 3 meliputi Kabupaten Bireuen: Purnama Setia Budi (PKS: 6.673), Khalili (Partai Aceh: 10.041).


Dapil 4 meliputi Bener Meriah dan Aceh Tengah: Bardan Sahidi (PKS: 14.163), Hendra Budian (PPP: 6.510), Alaidin Abu Abbas (Partai Demokrat: 6.932),  Muhammad Ridwan (PDIP: 8.672).


Dapil 5 Aceh Utara dan Lhokseumawe: Fakhrurrazi H Cut (PPP: 9.533), Tarmizi Panyang (Partai Aceh: 16.350), Mukhtar Daud (PNA: 6.973), Muslim Syamsuddin (Partai SIRA: 10.247).


Dapil 6 Kabupaten Aceh Timur: Tgk Muhammad Yunus (Partai Aceh: 5.608), Muhammad Yunus (Partai Demokrat: 7.957).


Dapil 7 meliputi Kota Langsa dan Aceh Tamiang: Nova Zahara (PKS: 5.118), Asrizal H. Asnawi (PAN: 496).


Dapil 8 Aceh Tenggara dan Gayo Lues: Junedi (Partai Hanura: 12.575).


Dapil 9 Aceh Barat Daya (Abdya), Aceh Selatan, Singkil, dan Subulussalam: Asmauddin (Partai Demokrat: 13.537), Hj Asmidar (Partai Aceh: 10.776), Hj Sartina (Partai Golkar: 2.356).


Dapil 10 meliputi Aceh Jaya, Aceh Barat, Nagan Raya, dan Simeulue: Azhar Abdurrahman (Partai Aceh: 9.050), Samsul Bahri (Partai Demokrat: 3.852), Zaini Bakri (PPP: 13.704), Asib Amin (Partai Gerindra: 6.374), Zaenal Abidin (PKS: 6.555).

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Mantan Relawan: Jokowi Takut Ijazahnya Terungkap di Pengadilan

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:06

UPDATE

Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan

Senin, 26 Januari 2026 | 17:59

Thomas Djiwandono Ulas Arah Kebijakan Ekonomi di Hadapan DPR

Senin, 26 Januari 2026 | 17:49

Pemkab Bekasi Larang Developer Bangun Rumah Baru

Senin, 26 Januari 2026 | 17:46

Pengamat: SP3 Eggi Sudjana Perlu Dikaji Ulang

Senin, 26 Januari 2026 | 17:31

Adies Kadir Diusulkan jadi Calon Hakim MK Gantikan Arief Hidayat

Senin, 26 Januari 2026 | 17:26

Oknum TNI AL Pengeroyok Buruh di Talaud Bakal Ditindak Tegas

Senin, 26 Januari 2026 | 17:13

KLH Tunggu Langkah Kementerian Lain soal Pencabutan Izin 28 Perusahaan

Senin, 26 Januari 2026 | 16:58

Noel Ebenezer Ingatkan Purbaya: Ada Pesta Bandit Terganggu

Senin, 26 Januari 2026 | 16:53

Longsor Watukumpul

Senin, 26 Januari 2026 | 16:51

Habiburokhman: Rekomendasi DPR kepada Polri Bersifat Mengikat

Senin, 26 Januari 2026 | 16:42

Selengkapnya