Berita

Ilustrasi/Net

Tekno

Langgar Hak Cipta, Nvidia Digugat Tiga Penulis Novel

SENIN, 11 MARET 2024 | 13:44 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Kasus hukum menjerat perusahaan teknologi Nvidia di mana mereka digugat oleh tiga penulis yang mengklaim bahwa karya mereka digunakan tanpa izin untuk melatih platform AI NeMo buatannya.

Dikutip dari Reuters Senin (11/3), Brian Keene, Abdi Nazemian, dan Stewart O'Nan, mengatakan karya mereka adalah bagian dari kumpulan data sekitar 196.640 buku yang membantu melatih NeMo untuk mensimulasikan bahasa tulisan biasa, sebelum akhirnya dihapus pada Oktober karena laporan pelanggaran hak cipta.

Dalam gugatan class action yang diajukan pada Jumat malam (8/3) di pengadilan federal San Francisco, penulis mengatakan penghapusan tersebut mencerminkan bahwa Nvidia memang mengakui pihaknya melatih NeMo pada kumpulan data tersebut, dan dengan demikian melanggar hak cipta mereka.

Di antara karya-karya yang tercakup dalam gugatan tersebut adalah novel "Ghost Walk" karya Keene tahun 2008, novel "Like a Love Story" karya Nazemian tahun 2019, dan novel karya O'Nan tahun 2007 "Last Night at the Lobster."

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

BRI Salurkan KUR Rp27,72 Triliun dalam 2 Bulan

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

Badai Alfred Mengamuk di Queensland, Ribuan Rumah Gelap Gulita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

DPR Cek Kesiapan Anggaran PSU Pilkada 2025

Senin, 10 Maret 2025 | 11:36

Rupiah Loyo ke Rp16.300 Hari Ini

Senin, 10 Maret 2025 | 11:24

Elon Musk: AS Harus Keluar dari NATO Supaya Berhenti Biayai Keamanan Eropa

Senin, 10 Maret 2025 | 11:22

Presiden Prabowo Diharapkan Jamu 38 Bhikkhu Thudong

Senin, 10 Maret 2025 | 11:19

Harga Emas Antam Merangkak Naik, Cek Daftar Lengkapnya

Senin, 10 Maret 2025 | 11:16

Polisi Harus Usut Tuntas Korupsi Isi MinyaKita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:08

Pasar Minyak Masih Terdampak Kebijakan Tarif AS, Harga Turun di Senin Pagi

Senin, 10 Maret 2025 | 11:06

Lebaran di Jakarta Tetap Seru Meski Ditinggal Pemudik

Senin, 10 Maret 2025 | 10:50

Selengkapnya