Berita

Juru Bicara Bidang Penindakan dan Kelembagaan KPK, Ali Fikri/RMOL

Hukum

Terkait Dugaan Korupsi DJKA, KPK Panggil Ketua Demokrat Sumut

SELASA, 27 FEBRUARI 2024 | 12:18 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Ketua DPD Partai Demokrat Sumatera Utara (Sumut), Muhammad Lokot Nasution, dipanggil tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait dugaan suap di Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan (Kemenhub).

Juru Bicara Bidang Penindakan dan Kelembagaan KPK, Ali Fikri, mengatakan, pihaknya memanggil Lokot dalam kapasitas saat yang bersangkutan sebagai aparatur sipil negara (ASN) di Kemenhub.

"Tim penyidik menjadwalkan pemanggilan dan pemeriksaan saksi Muhammad Lokot Nasution (ASN Kemenhub RI)" kata Ali kepada wartawan, Selasa siang (27/2).

Selain itu, kata Ali, pihaknya juga memanggil tiga saksi lainnya, yakni Henry Hidayat selaku ASN Kemenhub, Arisma selaku ASN Kemenhub, dan Ardian selaku staf PT Wika.

Seperti diketahui, Kamis (18/1), KPK mengumumkan sedang mengembangkan proses penyidikan kasus suap DJKA berdasarkan fakta hukum pada persidangan terpidana Dion Renata Sugiarto dkk, dengan menetapkan tersangka baru, 2 orang ASN.

Berdasar informasi yang diperoleh redaksi, kedua tersangka dimaksud adalah Medi Yanto Sipahutar selaku ASN BPK, dan Yofi Okatrisza selaku ASN Kemenhub.

Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

Duet Airin-Rano Karno Tak Terbendung di Pilkada Banten

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:23

UPDATE

Sabotase Kereta Cepat Jelang Pembukaan Olimpiade Paris, PM Prancis: Ini Dilakukan Terencana

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:47

Banyak Hadiah Menarik Pertamina di Booth dalam Event GIIAS 2024

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:37

Kabar Deklarasi Anies-Zaki, Golkar: Hoax!

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:15

Ekonomi Lesu, Laba Industri China Justru Naik 3,6 Persen

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:07

Putri Suku Oburauw Catar Akpol: Saya Busur Panah untuk Adik-adik

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:58

Kuasa Hukum Dini: Hakim Persidangan Greg Tannur Berat Sebelah

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:35

Dimyati Masih Ngarep Golkar dan PDIP Gabung

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:10

Menyusul TNI, Polri Rotasi 6 Kapolda Jelang Pilkada

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:32

Masih Cair, Peluang Jusuf Hamka di Pilkada Jakarta Masih Terbuka

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:31

4 Pangdam Dirotasi Jelang Pilkada, Ajudan Jokowi jadi Pangdam Brawijaya

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:13

Selengkapnya