Berita

Co-Kapten Timnas Amin, Thomas Trikasih Lembong atau Tom Lembong/RMOL

Politik

Tom Lembong: Putaran Kedua Terbuka Lebar

MINGGU, 18 FEBRUARI 2024 | 12:12 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Tim Nasional Pemenangan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (Timnas Amin) meminta pendukung tetap tenang, meski hasil quick count menunjukkan keunggulan untuk Prabowo-Gibran.

Menurut Co-Kapten Timnas Amin, Thomas Trikasih Lembong atau Tom Lembong, peluang Amin melenggang di putaran kedua Pilpres 2024 masih terbuka lebar.

"Kemungkinan terjadinya putaran kedua masih terbuka lebar, setelah tabulasi volume pelanggaran, penyimpangan, melampaui margin kemenangan yang diklaim kubu tertentu," kata Tom Lembong, lewat video yang diunggahnya lewat akun Instagram, Minggu (18/2).

Mantan Menteri Perdagangan dan Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) itu mengajak para pendukung Amin tetap optimistis dan terus mengawal jalannya penghitungan suara.

Dia juga mengajak masyarakat mendokumentasikan temuan pelanggaran, serta melaporkan ke tim hukum Timnas Amin. Hal ini dilakukan demi perbaikan Pemilu dan penguatan demokrasi.

"Setiap suara itu penting, setiap suara itu harus dikawal dan harus dijemput," pungkas Tom.

Populer

Seluruh Fraksi di DPR Kompak Serang Kejagung soal Tom Lembong

Rabu, 13 November 2024 | 18:01

Kapolri Mutasi 55 Pati dan Pamen, Ada 3 Kapolda Baru

Selasa, 12 November 2024 | 23:52

"Geng Judol" di Komdigi Jadi Gunjingan sejak Bapak itu Jabat Menteri

Rabu, 06 November 2024 | 07:53

Dedi Prasetyo Dapat Bintang Tiga jadi Irwasum, Ahmad Dofiri Wakapolri

Selasa, 12 November 2024 | 22:50

Tak Terima Dikabarkan Meninggal, Joncik Laporkan Akun Facebook "Lintang Empat Lawang" ke Polisi

Kamis, 07 November 2024 | 06:07

Musa Rajekshah Dorong Pemetaan Potensi dan Keunggulan Desa

Kamis, 07 November 2024 | 21:43

Beredar Kabar Sekda DKI Jakarta Diganti

Jumat, 08 November 2024 | 15:43

UPDATE

Kemenangan Trump Dongkrak Dolar AS Capai Level Tertinggi dalam Setahun

Kamis, 14 November 2024 | 17:58

Program Transmigrasi Harus Terintegrasi Food Estate

Kamis, 14 November 2024 | 17:57

Mafia Tanah Dago Elos juga Dijerat Pasal TPPU

Kamis, 14 November 2024 | 17:37

Imbas Kasus Bahlil, Program SKSG UI Harus Diaudit

Kamis, 14 November 2024 | 17:32

Integritas Bahlil

Kamis, 14 November 2024 | 17:22

Kader Golkar Geram Beredar Berita Bohong Putusan PTUN Jakarta

Kamis, 14 November 2024 | 17:13

Ini Kunci Sukses Gregoria Tundukkan Ratchanok di Japan Masters 2024

Kamis, 14 November 2024 | 17:10

Taj Mahal dan Kuil Emas India Tertutup Kabut Asap Beracun

Kamis, 14 November 2024 | 16:55

KPK Sita Rumah Milik Wadirut PT Totalindo Eka Persada Salomo Sihombing

Kamis, 14 November 2024 | 16:52

Komisi I DPR Sebut Ancaman Medsos Jadi Tugas Wantannas

Kamis, 14 November 2024 | 16:41

Selengkapnya