Berita

Sekretaris Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud, Hasto Kristiyanto di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta pada Sabtu (3/2)?RMOL

Politik

Diungkap Hasto, Peserta Konser Salam Metal Sempat Kesulitan dapat Bus

MINGGU, 04 FEBRUARI 2024 | 02:48 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Berbagai upaya intimidasi masih terjadi saat para relawan dan simpatisan Ganjar-Mahfud hendak mencari bus untuk hadir dalam acara kampanye akbar bertajuk “Konser Salam Metal” di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta pada Sabtu (3/2).

Hal itu diungkapkan Sekretaris Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud, Hasto Kristiyanto kepada wartawan seusai Konser Salam Metal.

"Di luar dugaan dari berbagai intimidasi, bahkan untuk mendapatkan bus saja kesulitan. Ada oknum-oknum yang menelpon sehingga akhirnya bus yang sudah kita bayar dan payment tidak bisa dipakai," ungkap Hasto.

Meski begitu, Hasto mengaku bersyukur. Kendati terjadi berbagai intimidasi, khususnya saat mencari kendaraan namun acara tetap dapat dihadiri dengan puluhan ribu massa.

Masyarakat tetap hadir, ada yang menggunakan kendaraan pribadi untuk perjalanan ke SUGBK dan juga menaiki kendaraan umum.

"Sehingga ada yang pakai motor ada yang pakai bajaj ini adalah kekuatan pergerakan mendukung Ganjar Mahfud yang luar biasa ini akan menjadi arus balik bahwa etika moral kebenaran politik dan pemimpin yang bergerak pada wong cilik yaitu Ganjar Mahfud akan memenangkan satu putaran," tandasnya.

Populer

Kapolri Mutasi 55 Pati dan Pamen, Ada 3 Kapolda Baru

Selasa, 12 November 2024 | 23:52

Pilkada Jateng dan Sumut Memanas Buntut Perseteruan PDIP Vs Jokowi

Minggu, 03 November 2024 | 13:16

"Geng Judol" di Komdigi Jadi Gunjingan sejak Bapak itu Jabat Menteri

Rabu, 06 November 2024 | 07:53

Protes Aturan Hijab, Mahasiswi Iran Nekat Bugil di Depan Kampus

Minggu, 03 November 2024 | 16:18

Haikal Hasan Diminta Cek Joget Sadbor: Halal Nggak?

Minggu, 03 November 2024 | 10:41

Tak Terima Dikabarkan Meninggal, Joncik Laporkan Akun Facebook "Lintang Empat Lawang" ke Polisi

Kamis, 07 November 2024 | 06:07

Musa Rajekshah Dorong Pemetaan Potensi dan Keunggulan Desa

Kamis, 07 November 2024 | 21:43

UPDATE

Ibu Wapres Selvi Buka Bazar Amal Women's International Club 2024

Rabu, 13 November 2024 | 11:57

Bappenas Ungkap Mayoritas Target Pemerintahan Jokowi Tak Tercapai

Rabu, 13 November 2024 | 11:56

Ajakan Presiden Prabowo untuk Swasembada Energi Harus Dikawal

Rabu, 13 November 2024 | 11:43

Meski Status Tersangka Gugur, Gubernur Kalsel Sahbirin Noor Tetap akan Dipanggil KPK

Rabu, 13 November 2024 | 11:35

KPK Buka Peluang Kembali Tersangkakan Gubernur Kalsel Sahbirin Noor

Rabu, 13 November 2024 | 11:30

Majelis Masyayikh Tingkatkan Mutu Pesantren di Era Digital

Rabu, 13 November 2024 | 11:21

Bitcoin Terbang Tinggi, Satu Keping Dibanderol Hampir Rp1,4 Miliar

Rabu, 13 November 2024 | 11:15

Sesalkan Sikap KPK di Kasus Sahbirin Noor, DPR: Katanya Berani Jujur Hebat?

Rabu, 13 November 2024 | 10:26

Bobrok, Pimpinan KPK Sekarang Tak Pantas Dipilih Lagi

Rabu, 13 November 2024 | 10:20

Menko Pangan Terima Kunjungan Pertani HKTI

Rabu, 13 November 2024 | 10:10

Selengkapnya