Berita

Ikatan Dokter Indonesia (IDI) di Aceh memberikan pengobatan kepada pengungsi Rohinga di Bale Meuseuraya Aceh (BMA), Banda Aceh/RMOLAceh.

Nusantara

Pengungsi Rohingya Terserang Penyakit Kulit dan ISPA

KAMIS, 25 JANUARI 2024 | 04:57 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Akibat lokasi penampungan yang tidak memadai, banyak pengungsi Rohingya di Bale Meuseuraya Aceh (BMA), Banda Aceh, terserang penyakit gatal-gatal dan ISPA.

Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Aceh, Safrizal Rahman menuturkan, penyakit yang muncul di lokasi pengungsian sering terjadi lantaran berada di tempat yang padat.

"Kondisi kesehatan yang berada di tempat-tempat yang padat seperti ini kan adanya penyakit-penyakit menular," kata Safrizal Rahman, Rabu (24/1).

Safrizal mengatakan, berbagai kemungkinan timbulnya penyakit pada kondisi pengungsi bisa saja terjadi. Salah satu penyakit yang dikerap dialami pengungsi adalah diare.

"Apalagi sanitasinya jelek, barangkali diare, ISPA, dan juga kita khawatirkan kalau ada satu yang terkena penyakit-penyakit tertentu gampang sekali menular di lingkungannya," jelas dia.

Menurut dia, kondisi ini harus diwaspadai sehingga pengungsi Rohingya ini diberikan imunitas tinggi. Hal ini dilakukan agar penyakit-penyakit ini tidak menular pada orang lain karena imunitasnya baik

"Tapi Alhamdulillah juga keinginan kita mudah-mudahan fasilitas mereka juga diperbaiki, sehingga kualitas hidupnya akan lebih meningkat sedikit," kata Safrizal dikutip dari Kantor Berita RMOLAceh.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

BRI Salurkan KUR Rp27,72 Triliun dalam 2 Bulan

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

Badai Alfred Mengamuk di Queensland, Ribuan Rumah Gelap Gulita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

DPR Cek Kesiapan Anggaran PSU Pilkada 2025

Senin, 10 Maret 2025 | 11:36

Rupiah Loyo ke Rp16.300 Hari Ini

Senin, 10 Maret 2025 | 11:24

Elon Musk: AS Harus Keluar dari NATO Supaya Berhenti Biayai Keamanan Eropa

Senin, 10 Maret 2025 | 11:22

Presiden Prabowo Diharapkan Jamu 38 Bhikkhu Thudong

Senin, 10 Maret 2025 | 11:19

Harga Emas Antam Merangkak Naik, Cek Daftar Lengkapnya

Senin, 10 Maret 2025 | 11:16

Polisi Harus Usut Tuntas Korupsi Isi MinyaKita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:08

Pasar Minyak Masih Terdampak Kebijakan Tarif AS, Harga Turun di Senin Pagi

Senin, 10 Maret 2025 | 11:06

Lebaran di Jakarta Tetap Seru Meski Ditinggal Pemudik

Senin, 10 Maret 2025 | 10:50

Selengkapnya