Berita

Anggota DPRD DKI Jakarta periode 2019-2024 Wahyu Dewanto/Ist

Politik

Pengobatan Gratis Persembahan Prabowo-Gibran Diserbu Emak-emak

RABU, 17 JANUARI 2024 | 16:12 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Pendukung Capres-Cawapres Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka yang bernama Tim Koordinasi Mantap Dewanto (Komando) menggelar pengobatan gratis di Daerah Pemilihan (Dapil) DKI Jakarta 8 yang meliputi Kecamatan Tebet, Pancoran, Mampang Prapatan, Pasar Minggu, dan Jagakarsa.

"Kami dan tim KOMANDO (Koordinasi Mantap Dewanto) kembali menyapa warga Jakarta Selatan," tulis Caleg petahana Dapil DKI Jakarta 8 Wahyu Dewanto dikutip dari akun Instagram pribadinya, Rabu (17/1).

"Kali ini dengan program pengobatan gratis alias #DokLing atau Dokter Keliling persembahan dari Pak Prabowo & Mas Gibran. Tenang aja, kita yang samperin! ikhtiar yang konkret dan insya Allah manfaatnya amat terasa," sambungnya.


Politikus Partai Gerindra ini menyebutkan, pemeriksaan kesehatan meliputi pemeriksaan tekanan darah, kadar kolesterol, gula, dan asam urat. Adapun pesertanya adalah masyarakat berpenghasilan rendah dan menengah.

Selain pemeriksaan, masyarakat juga diberi pemahaman soal penerapan gaya hidup sehat dalam kehidupan sehari-hari.

Terpantau pengobatan gratis tersebut diserbu masyarakat yang umumnya kaum emak-emak.

"Dengan mendeteksi dan mencegah penyakit sejak dini, kami berharap bisa membantu mewujudkan Indonesia yang sehat," kata Wahyu.

Sehat selalu ya mak! Karena emak yang sehat akan melahirkan manusia-manusia kuat," demikian yang juga Anggota DPRD DKI Jakarta periode 2019-2024 ini.


Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Tembok Pertahanan Persib Kunci Sukses Juara Paruh Musim

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:36

Tabur Bunga Dharma Samudera

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:19

Realisasi Investasi DKI Tembus Rp270,9 Triliun Sepanjang 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:59

Pemerintah Tidak Perlu Dibela

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:40

SP3 Eggi Sudjana Banjir Komentar Nyinyir Warganet

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:12

TNI AL Bentuk X Point UMKM Genjot Ekonomi Masyarakat

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:49

Perkara Ijazah Palsu Jokowi jadi Laboratorium Nasional di Bidang Hukum

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:27

Trump Resmikan Dewan Perdamaian Gaza Bergaya Kolonial

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:01

TNI Boleh Urus Terorisme sebagai Kelanjutan Polri

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:45

Politikus PKB Minta Jangan Ada Paranoid soal Pilkada Via DPRD

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:20

Selengkapnya