Berita

Ilustrasi/Net

Dunia

Filipina Dilanda Gempa Berkekuatan 6,7 Magnitudo

SELASA, 09 JANUARI 2024 | 13:13 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Gempa bumi berkekuatan 6,7 magnitudo dilaporkan telah melanda Samudera Pasifik dan lepas pantai Filipina pada Selasa (9/1).

Menurut laporan Survei Geologi Amerika Serikat (USGS), gempa terjadi di kedalaman 70 kilometer sekitar 100 kilometer dari Sarangani di ujung pulau selatan Mindanao.

Dikatakan USGS, gempa tidak memicu peringatan tsunami dan belum ada laporan terbaru mengenai jumlah kerusakan ataupun korvan cedera.


"Gempa bumi berkekuatan 6,7 magnitudo melanda Samudra Pasifik pada Selasa pagi di lepas pantai Filipina," ungkap USGS, seperti dimuat Reuters.

Gempa bumi merupakan hal yang biasa terjadi di Filipina. Sebab, negara tersebut terletak di sepanjang Cincin Api Pasifik, sebuah busur aktivitas seismik dan vulkanik yang intens yang membentang dari Jepang hingga Asia Tenggara dan melintasi cekungan Pasifik.

Tahun lalu, gempa berkekuatan 7,6 magnitudo terjadi di Mindanao, yang sempat memicu peringatan tsunami dan memakan tiga korban jiwa.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Sekolah Rakyat dan Investasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03

Agenda Danantara Berpotensi Bawa Indonesia Menuju Sentralisme

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45

JMSI Siap Perkuat Peran Media Daerah Garap Potensi Ekonomi Biru

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34

PP Himmah Temui Menhut: Para Mafia Hutan Harus Ditindak Tegas!

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29

Rezim Perdagangan dan Industri Perlu Dirombak

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15

GMPG Pertanyakan Penanganan Hukum Kasus Pesta Rakyat Garut

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02

Roy Suryo Ogah Ikuti Langkah Eggi dan Damai Temui Jokowi

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00

GMNI: Bencana adalah Hasil dari Pilihan Kebijakan

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42

Pakar Hukum: Korupsi Merusak Demokrasi Hingga Hak Asasi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28

DPR Setujui Anggaran 2026 Komnas HAM Rp112 miliar

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26

Selengkapnya