Berita

Ilustrasi/Net

Dunia

Filipina Dilanda Gempa Berkekuatan 6,7 Magnitudo

SELASA, 09 JANUARI 2024 | 13:13 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Gempa bumi berkekuatan 6,7 magnitudo dilaporkan telah melanda Samudera Pasifik dan lepas pantai Filipina pada Selasa (9/1).

Menurut laporan Survei Geologi Amerika Serikat (USGS), gempa terjadi di kedalaman 70 kilometer sekitar 100 kilometer dari Sarangani di ujung pulau selatan Mindanao.

Dikatakan USGS, gempa tidak memicu peringatan tsunami dan belum ada laporan terbaru mengenai jumlah kerusakan ataupun korvan cedera.

"Gempa bumi berkekuatan 6,7 magnitudo melanda Samudra Pasifik pada Selasa pagi di lepas pantai Filipina," ungkap USGS, seperti dimuat Reuters.

Gempa bumi merupakan hal yang biasa terjadi di Filipina. Sebab, negara tersebut terletak di sepanjang Cincin Api Pasifik, sebuah busur aktivitas seismik dan vulkanik yang intens yang membentang dari Jepang hingga Asia Tenggara dan melintasi cekungan Pasifik.

Tahun lalu, gempa berkekuatan 7,6 magnitudo terjadi di Mindanao, yang sempat memicu peringatan tsunami dan memakan tiga korban jiwa.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Jokowi Tak Serius Dukung RK-Suswono

Jumat, 29 November 2024 | 08:08

Ferdian Dwi Purwoko Tetap jadi Kesatria

Jumat, 29 November 2024 | 06:52

Pergantian Manajer Bikin Kantong Man United Terkuras Rp430 Miliar

Jumat, 29 November 2024 | 06:36

Perolehan Suara Tak Sesuai Harapan, Andika-Hendi: Kami Mohon Maaf

Jumat, 29 November 2024 | 06:18

Kita Bangsa Dermawan

Jumat, 29 November 2024 | 06:12

Pemerintah Beri Sinyal Lanjutkan Subsidi, Harga EV Diprediksi Tetap Kompetitif

Jumat, 29 November 2024 | 05:59

PDIP Akan Gugat Hasil Pilgub Banten, Tim Andra Soni: Enggak Masalah

Jumat, 29 November 2024 | 05:46

Sejumlah Petahana Tumbang di Pilkada Lampung, Pengamat: Masyarakat Ingin Perubahan

Jumat, 29 November 2024 | 05:31

Tim Hukum Mualem-Dek Fadh Tak Gentar dengan Gugatan Paslon 01

Jumat, 29 November 2024 | 05:15

Partisipasi Pemilih Hanya 55 Persen, KPU Kota Bekasi Dinilai Gagal

Jumat, 29 November 2024 | 04:56

Selengkapnya