Berita

Wakil Ketua DPW Nasdem Jawa Barat Idris Sandiya (tengah) melakukan kunjungan silaturahmi ke kantor Pengurus Daerah Muhammadiyah Kota Depok, Jawa Barat/Ist

Politik

Idris Sandiya Ajak Muhammadiyah Sinergi dalam Pembangunan

JUMAT, 22 DESEMBER 2023 | 16:54 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Wakil Ketua DPW Nasdem Jawa Barat Idris Sandiya melakukan kunjungan silaturahmi ke kantor Pengurus Daerah Muhammadiyah Kota Depok, Jawa Barat.

Dalam kunjungan itu, Idris berdiskusi sekaligus meminta doa agar langkah politiknya maju sebagai caleg DPR RI Partai Nasdem Dapil Jabar VI diberikan kelancaran.

"Saya meminta doa, restu dan dukungan, karena saat ini saya memiliki hajat untuk maju sebagai calon anggota DPR RI," ujar Idris dala, keterangan tertulis, Jumat (22/12).


Idris menyampaikan pentingnya sinergi dalam pembangunan suatu wilayah dan komunitas. Menurutnya, untuk bisa melakukan pembangunan mesti bersatu, bahu membahu, dan bersinergi.

"Sebenarnya kalau untuk membangun sesuatu, tidak terlalu susah, kita perlu bersinergi, bersatu, memenangkan sosok yang mewakili kepentingan kita, kepentingan untuk membangun kebaikan bersama," tuturnya.

Idris juga berharap bisa terus membangun komunikasi dan silaturahmi dengan seluruh kelompok masyarakat, termasuk Muhammadiyah.

"Insya Allah akan ada banyak peluang terbuka melalui silaturahmi. Semoga terus bisa bersinergi dalam kebaikan," pungkasnya.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Tembok Pertahanan Persib Kunci Sukses Juara Paruh Musim

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:36

Tabur Bunga Dharma Samudera

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:19

Realisasi Investasi DKI Tembus Rp270,9 Triliun Sepanjang 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:59

Pemerintah Tidak Perlu Dibela

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:40

SP3 Eggi Sudjana Banjir Komentar Nyinyir Warganet

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:12

TNI AL Bentuk X Point UMKM Genjot Ekonomi Masyarakat

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:49

Perkara Ijazah Palsu Jokowi jadi Laboratorium Nasional di Bidang Hukum

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:27

Trump Resmikan Dewan Perdamaian Gaza Bergaya Kolonial

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:01

TNI Boleh Urus Terorisme sebagai Kelanjutan Polri

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:45

Politikus PKB Minta Jangan Ada Paranoid soal Pilkada Via DPRD

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:20

Selengkapnya