Berita

Istri Ganjar Pranowo, Siti Atikoh Suprianti/RMOL

Politik

Atikoh Ganjar Minta Pijar Sebarkan Visi Misi Ganjar-Mahfud kepada Rakyat

SABTU, 16 DESEMBER 2023 | 10:29 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Perempuan Indonesia Pilih Ganjar (Pijar) diharapkan turut serta menyampaikan visi-misi pasangan capres-cawapres nomor urut 3, Ganjar-Mahfud kepada rakyat Indonesia.

Sebab, Pijar merupakan salah satu basis relawan yang sudah teruji komitmennya dalam memenangkan Ganjar-Mahfud di Pilpres 2024.

Demikian disampaikan istri Ganjar Pranowo, Siti Atikoh Suprianti dalam Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pijar 2023 yang digelar di Kantor DPP PDIP, Jalan Diponegoro Nomor 58, Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu (16/12).


“Ini adalah teman-teman relawan yang sudah sangat komit untuk memenangkan Ganjar-Mahfud, saya akan memulainya dari sisi visi dan misi. Nanti harapannya bapak ibu bisa sampaikan kepada masyarakat,” ujar Atikoh saat sambutan.

Atikoh menuturkan, pihaknya juga menyebut bahwa Pijar harus paham dalam memetakan wilayah potensial untuk menyampaikan visi misi dan gagasan orisinil Ganjar-Mahfud.

“Jadi kita harus bisa memetakan wilayah mana yang ibu masuki. Misalnya, ketika ke pasar, tentu berbeda dengan kegiatan talkshow. Kemudian ketika masuk ke masyarakat, itu isu yang ditampilkan berbeda,” tutur Atikoh.

Lebih jauh, Alumnus Universitas Gadjah Mada (UGM) itu menegaskan bahwa Pijar harus fokus pada isu-isu yang berkaitan dengan perempuan, anak, dan kelompok rentan. Sebab, Ganjar-Mahfud sangat komitmen dengan kelompok rentan.

“Yang benar-benar fokus kepada perempuan dan anak, karena insyaallah dari seluruh paslon yang ada, yang benar-benar pro terhadap kelompok rentan itu Ganjar-Mahfud,” tutup Atikoh.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Tiga Tahun UU TPKS: DPR Soroti Masalah Penegakan Hukum dan Temuan Kasus di Lapas

Kamis, 15 Januari 2026 | 12:08

Komisi III DPR Mulai Bahas RUU Perampasan Aset Tindak Pidana

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:48

Utang Luar Negeri Indonesia Kompak Menurun

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:34

Giliran Ketua DPD PDIP Jawa Barat Ono Surono Diperiksa KPK di Kasus OTT Bupati Bekasi

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:19

Muncul Tudingan Pandji Antek Asing di Balik Kegaduhan Mens Rea

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:04

Emas Antam Naik Terus, Tembus Rp2,67 Juta per Gram!

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:54

KPK Tak Segan Tetapkan Heri Sudarmanto Tersangka TPPU

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:43

TAUD Dampingi Aktivis Lingkungan Laporkan Dugaan Teror ke Bareskrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:28

Istana Ungkap Pertemuan Prabowo dan Ribuan Guru Besar Berlangsung Tertutup

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:27

Update Bursa: BEI Gembok Saham Tiga Saham Ini Akibat Lonjakan Harga

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:17

Selengkapnya