Berita

Axiom Mission 3 diperkirakan akan menghabiskan 14 hari merapat ke Stasiun Luar Angkasa Internasional/Net

Tekno

Tahun Depan AS Siap Luncurkan Misi Astronot Swasta Ketiga ke Stasiun ISS

KAMIS, 14 DESEMBER 2023 | 17:29 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

NASA, Axiom Space, dan SpaceX, akan menargetkan peluncuran Axiom Mission 3 (Ax-3), misi astronot swasta ketiga ke Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS), pada Januari tahun depan.

Menurut informasi, empat awak yang akan terlibat dalam misi adalah mantan astronot NASA Lopez-Alegria, yang akan memimpin misi pribadi. Selain itu ada Walter Villadei dari Italia, yang akan bertugas sebagai pilot, dan dua spesialis misi, Alper Gezeravci dari Turkiye dan astronot proyek Badan Antariksa Eropa Marcus Wandt dari Swedia.

Misi ini akan diluncurkan dari Kennedy Space Center NASA di Florida dengan menggunakan roket SpaceX Falcon 9 dan pesawat ruang angkasa Dragon.


"Selama misi tersebut, yang mencakup sekitar 14 hari di ISS, para kru akan menyelesaikan lebih dari 30 eksperimen penelitian yang dikembangkan untuk gayaberat mikro bekerja sama dengan organisasi di seluruh dunia," menurut NASA pada Selasa, seperti dikutip dari CGTN.

Dalam misinya, NASA bertujuan menciptakan pasar komersial yang kuat di orbit rendah Bumi di mana badan tersebut merupakan salah satu dari banyak pelanggan industri swasta.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Modal Asing Keluar Rp7,71 Triliun, BI Catat Tekanan di SBN pada Pertengahan Januari 2026

Jumat, 16 Januari 2026 | 08:05

Dolar AS Menguat ke Level Tertinggi Enam Pekan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:56

Kejauhan Mengaitkan Isu Ijazah Jokowi dengan SBY–AHY

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:48

RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Menyandera Lawan Politik

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:40

Jenazah 32 Tentara Kuba Korban Serangan AS di Venezuela Dipulangkan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa: Efek Demam AI Sektor Teknologi Capai Level Tertinggi

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:16

Emas Tak Lagi Memanas, Tertekan Data Tenaga Kerja AS dan Sikap Moderat Trump

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:06

Wajah Ideal Desa 2045

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:50

TPU Tegal Alur Tak Tersangkut Lahan Bersengketa

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:23

Kemenkes Siapkan Rp1,2 Triliun untuk Robotik Medis

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:04

Selengkapnya