Berita

Ketua Umum Swara Milenial Indonesia (SMI) Miftahul Arifin dalam pelatihan Kepemimpinan Pemuda dengan tema "Pemuda Unggul, Berkarakter untuk Indonesia Maju", di Madrasah Aliyah Annasyatul Ilmiyah Makasar, Jakarta Timur, Senin (11/12)/Ist

Nusantara

SMI: Sebagai Aset Bangsa, Anak Muda Harus Mempersiapkan Diri jadi Pemimpin

SENIN, 11 DESEMBER 2023 | 19:04 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Lompatan perkembangan teknologi yang begitu dahsyat, menjadi satu pendukung bagi anak muda untuk mengembangkan potensi dan mempersiapkan diri menjadi pemimpin masa depan.

Begitu dikatakan Ketua Umum Swara Milenial Indonesia (SMI) Miftahul Arifin dalam pelatihan Kepemimpinan Pemuda dengan tema "Pemuda Unggul, Berkarakter untuk Indonesia Maju", di Madrasah Aliyah Annasyatul Ilmiyah Makasar, Jakarta Timur, Senin (11/12).

"Anak muda adalah aset masa depan bangsa Indonesia, sebab itu anak muda khususnya gen Z dan milenial harus mempersiapkan diri untuk menjadi pemimpin," ujar Miftah.


Menurutnya, anak muda yang akan mewarisi tongkat estafet dari para pendahulu, untuk melanjutkan perjalanan peradaban manusia, dan membawa perubahan yang akan membentuk dunia yang lebih baik.

Masih kata Miftah, peran pemuda menjadi semakin penting dalam mengarahkan arah perkembangan dunia. Karena mereka adalah kunci yang akan membentuk peradaban di masa depan.

"Karena pemuda memiliki energi, semangat, dan ide-ide segar untuk menjadi katalisator perubahan yang signifikan di tengah masyarakat," pungkasnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Sekolah Rakyat dan Investasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03

Agenda Danantara Berpotensi Bawa Indonesia Menuju Sentralisme

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45

JMSI Siap Perkuat Peran Media Daerah Garap Potensi Ekonomi Biru

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34

PP Himmah Temui Menhut: Para Mafia Hutan Harus Ditindak Tegas!

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29

Rezim Perdagangan dan Industri Perlu Dirombak

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15

GMPG Pertanyakan Penanganan Hukum Kasus Pesta Rakyat Garut

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02

Roy Suryo Ogah Ikuti Langkah Eggi dan Damai Temui Jokowi

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00

GMNI: Bencana adalah Hasil dari Pilihan Kebijakan

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42

Pakar Hukum: Korupsi Merusak Demokrasi Hingga Hak Asasi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28

DPR Setujui Anggaran 2026 Komnas HAM Rp112 miliar

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26

Selengkapnya