Berita

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy/Ist

Politik

Menko PMK: Anak Muda Perlu Berdiaspora Wujudkan Pemimpin Berkarakter

RABU, 06 DESEMBER 2023 | 21:10 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Interaksi dan sosialisasi penting dilakukan anak-anak muda Indonesia dalam upaya membentuk karakter kepemimpinan. Salah satu yang bisa dilakukan adalah dengan berdiaspora.

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mengatakan, dengan mengenal lebih banyak orang dan ragam budaya di berbagai belahan dunia, maka akan terbentuk karakter pemimpin yang berkemajuan.

"Dunia ini begitu cepat berubah. Dengan berdiaspora, insyaallah akan menjadi pimpinan Indonesia seperti yang dijanjikan," ujar Menko Muhadjir dalam keterangan tertulisnya, Rabu (6/12).


Salah satu diaspora yang baik, ujar Menko Muhadjir, adalah dengan mencari beasiswa belajar ke luar negeri.

Muhadjir lantas menyinggung peran penting organisasi kepemudaan yang ada di Indonesia, salah satunya Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM). Ia yakin, IPM bisa menjadi penggerak dan mendorong milenial membentuk calon pemimpin masa depan.

"Penting untuk membibit dari awal untuk mengejar beasiswa. Di IPM, kalau perlu biasakan, wajibkan pengurus berbahasa asing, Bahasa Arab, Bahasa Inggris untuk modal beasiswa," pungkas Muhadjir.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya