Berita

Gambar madrasah di kota lama Registan, Samarkand, Uzbekistan/Repro

Dunia

Dubes Najib Kunjungi Negeri Leluhur Wali Songo

RABU, 22 NOVEMBER 2023 | 08:45 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Duta Besar RI di Madrid, Muhammad Najib menyempatkan diri berkunjung ke kota lama Registan, Samarkand, Uzbekistan.

Dikatakan Dubes Najib, kota tersebut merupakan tempat lahir seorang tokoh bernama Ibrahim Asmoroqondi. Beliau merupakan ayah dari Sunan Ampel, salah satu Wali Songo yang mendirikan pesantren di Jawa.

Lewat unggahan video di kanal Youtube Wisma Duta RI Madrid yang disaksikan redaksi pada Selasa (21/11), Dubes Najib tampak berada di tengah gedung tua Registan yang sebelumnya pernah difungsikan sebagai madrasah dan perguruan tinggi di masa kejayaan Timur Lenk.


Dubes menyebut madrasah tersebut sebagai salah satu ikon Samarkand karena bangunannya yang begitu indah.

"Kalau kita lihat kubahnya mengadopsi Persia dan Iran sekarang. Kubah yang bulat itu khas Smarkand bernama Timoret, berasal dari masa kejayaan Timor Lenk," kata Dubes.

Dia berjalan menuju gerbang utama madrasah yang menjulang tinggi ke atas dengan kaligrafi khas Samarkand.

"Indahnya tempat ini. Ini bagian utama dari madrasah," ujarnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya