Berita

Ganjar Pranowo saat tiba di Bandara Sentani, Jayapura, Papua, Selasa (21/11)/Ist

Politik

Lanjut ke Jayapura, Ganjar Disambut Tokoh Adat di Bandara Sentani

SELASA, 21 NOVEMBER 2023 | 14:56 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Masih safari di Bumi Cenderawasih, calon presiden Ganjar Pranowo bertandang ke Kabupaten Jayapura, Papua.

Ratusan masyarakat bersama tokoh adat dan kepala suku menyambut hangat kedatangan Ganjar, saat tiba di Bandara Sentani, Selasa (21/11).

Sampai di pintu keluar bandara, Ganjar disuguhkan dengan tarian penyambutan selamat datang dari sanggar tari Yonokhong Manaya, Distrik Waibu, Kabupaten Jayapura.


Mendapatkan sambutan yang meriah, Ganjar pun mengaku bahagia. Dia pun melontarkan senyuman sambil mengucapkan terima kasih kepada masyarakat yang sudah menyambutnya.

“Terima kasih atas sambutannya,” kata Ganjar ramah kepada masyarakat yang datang.

Sebelum ke Jayapura, Ganjar juga sudah melakukan kunjungan ke Sorong, Manokwari dan Raja Ampat. Kunjungan itu dalam rangka bertemu bersama masyarakat hingga menyerap aspirasi.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya