Berita

Cawapres Koalisi Perubahan untuk Persatuan Muhaimin Iskandar/Net

Politik

Peringatan Hari Pahlawan, Cak Imin: Tugas Kita Menggelar Karpet Kesejahteraan

JUMAT, 10 NOVEMBER 2023 | 10:04 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Setiap tanggal 10 November, rakyat Indonesia memperingati Hari Pahlawan. Berakar dari pertempuran Surabaya, peristiwa ini merupakan salah satu episode penting dalam perjuangan mempertahankan kemerdekaan 17 Agustus 1945.

Para pejuang pemberani, seperti Bung Tomo, yang menjadi simbol semangat perlawanan, memberikan inspirasi kepada generasi berikutnya untuk terus melanjutkan perjuangan.

Menurut cawapres Koalisi Perubahan Muhaimin Iskandar, Hari Pahlawan bukan hanya tentang mengenang peristiwa bersejarah.


Lebih dari itu, kata Cak Imin, Hari Pahlawan adalah momen untuk merenungkan makna perjuangan, keberanian, dan pengorbanan yang telah ditunjukkan oleh pahlawan-pahlawan.

"Beliau-beliau para pahlawan berhasil menggelar karpet merah kemerdekaan, tugas kita menggelar karpet kesejahteraan," kata Cak Imin lewat akun Instagram resminya, Jumat (10/11).

Dalam menghargai Hari Pahlawan, pendamping capres Anies Baswedan itu juga mengingatkan bahwa perjuangan bangsa Indonesia tidak pernah berakhir.

Pahlawan-pahlawan masa kini adalah mereka yang berjuang untuk keadilan, perdamaian, dan kemajuan bangsa.




Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Sekolah Rakyat dan Investasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03

Agenda Danantara Berpotensi Bawa Indonesia Menuju Sentralisme

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45

JMSI Siap Perkuat Peran Media Daerah Garap Potensi Ekonomi Biru

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34

PP Himmah Temui Menhut: Para Mafia Hutan Harus Ditindak Tegas!

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29

Rezim Perdagangan dan Industri Perlu Dirombak

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15

GMPG Pertanyakan Penanganan Hukum Kasus Pesta Rakyat Garut

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02

Roy Suryo Ogah Ikuti Langkah Eggi dan Damai Temui Jokowi

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00

GMNI: Bencana adalah Hasil dari Pilihan Kebijakan

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42

Pakar Hukum: Korupsi Merusak Demokrasi Hingga Hak Asasi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28

DPR Setujui Anggaran 2026 Komnas HAM Rp112 miliar

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26

Selengkapnya