Berita

Bakal cawapres Koalisi Indonesia Maju (KIM) Gibran Rakabuming Raka/Ist

Politik

Gus Syaifuddin: Gibran Repsentatif Santri Indonesia

JUMAT, 10 NOVEMBER 2023 | 09:10 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Forum Ulama Santri Indonesia (FUSI) menyatakan bulat mendukung capres-cawapres Koalisi Indonesia Maju (KIM) Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.

Koordinator FUSI Gus Syaifuddin membeberkan alasannya mendukung Prabowo-Gibran, padahal di antara dua pasangan kandidat lain, Prabowo-Gibran bukan berasal dari kalangan dari santri.

"Gibran itu repsentatif santri Indonesia, karena beliau santrinya KH. Abdul Karim atau Gus Karim yang mengajari Presiden Jokowi serta keluarga soal tafsir Al-Qur'an dan fikih," kata Gus Syaifuddin melalui siaran persnya yang diterima redaksi, Jumat (10/11).

Dengan belajar dari Gus Karim yang memimpin Ponpes Al-Muayyad Mangkuyudan Solo, menurut Gus Syaifuddin, Gibran memang sudah akrab dengan lingkungan santri.

"Mengutip kata-kata KH Ahmad Mustofa Bisri atau lebih sering dipanggil dengan Gus Mus, “santri bukan yang mondok saja tapi siapapun yang berakhlak seperti santri, dialah santri"," kata Gus Syaifuddin.

Di sisi lain, kata Gus Syaifuddin, sekarang menjadi momentum kombinasi pasangan senior dan anak muda diberikan kesempatan memimpin Indonesia menjadi lebih baik.

"Prabowo-Gibran menurut kaidah santri bisa melanjutkan kebaikan yang lama dan melanjutkan hal-hal ide inovasi gagasan yang baru," kata Gus Syaifuddin.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Jokowi Tak Serius Dukung RK-Suswono

Jumat, 29 November 2024 | 08:08

Ferdian Dwi Purwoko Tetap jadi Kesatria

Jumat, 29 November 2024 | 06:52

Pergantian Manajer Bikin Kantong Man United Terkuras Rp430 Miliar

Jumat, 29 November 2024 | 06:36

Perolehan Suara Tak Sesuai Harapan, Andika-Hendi: Kami Mohon Maaf

Jumat, 29 November 2024 | 06:18

Kita Bangsa Dermawan

Jumat, 29 November 2024 | 06:12

Pemerintah Beri Sinyal Lanjutkan Subsidi, Harga EV Diprediksi Tetap Kompetitif

Jumat, 29 November 2024 | 05:59

PDIP Akan Gugat Hasil Pilgub Banten, Tim Andra Soni: Enggak Masalah

Jumat, 29 November 2024 | 05:46

Sejumlah Petahana Tumbang di Pilkada Lampung, Pengamat: Masyarakat Ingin Perubahan

Jumat, 29 November 2024 | 05:31

Tim Hukum Mualem-Dek Fadh Tak Gentar dengan Gugatan Paslon 01

Jumat, 29 November 2024 | 05:15

Partisipasi Pemilih Hanya 55 Persen, KPU Kota Bekasi Dinilai Gagal

Jumat, 29 November 2024 | 04:56

Selengkapnya