Berita

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir terpilih Ketua Umum MES periode 2023-2028/Repro

Politik

Kembali Komandoi MES, Erick Thohir Bertekad Pangkas Kesenjangan Ekonomi

MINGGU, 01 OKTOBER 2023 | 17:27 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Pertumbuhan ekonomi Indonesia harus berdampak pada pengurangan disparitas antara yang berkategori mampu dan tidak mampu. Dalam hal ini, Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) ikut bertanggung jawab merealisasikannya.

Demikian disampaikan Ketua Umum MES, Erick Thohir dalam Musyawarah Nasional (Munas) VI MES di Plaza Mandiri, Jakarta Selatan, Minggu (1/10).

Menurut Erick, tujuan besar tersebut bisa diwujudkan salah satunya melalui penguatan ekonomi syariah.

“Penguatan ekonomi syariah akan mengurai kesenjangan ekonomi di Indonesia,” tegas Erick.

Sosok Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) ini kembali terpilih sebagai Ketum MES untuk periode 2023-2028. Dalam kepengurusan baru, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno menjadi Wakil Ketua Umum MES.

Wakil Presiden, Maruf Amin saat membuka Munas VI MES memberikan apresiasi atas capaian MES periode 2021-2023. Mulai dari raihan penghargaan ISO 9001.2015, hingga predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) untuk keuangan MES.

“Mari terus berkarya dan berinovasi dengan niatan ibadah kepada Allah dalam bingkai kerja ikhlas, kerja cerdas, kerja tangkas, dan kerja tuntas untuk turut meningkatkan kesejahteraan bangsa dan negara,” kata Wapres Maruf Amin.

Populer

Rocky Gerung Ucapkan Terima Kasih kepada Jokowi

Minggu, 19 Mei 2024 | 03:46

Pengamat: Jangan Semua Putusan MK Dikaitkan Unsur Politis

Senin, 20 Mei 2024 | 22:19

Dulu Berjaya Kini Terancam Bangkrut, Saham Taxi Hanya Rp2 Perak

Sabtu, 18 Mei 2024 | 08:05

Bikin Resah Nasabah BTN, Komnas Indonesia Minta Polisi Tangkap Dicky Yohanes

Selasa, 14 Mei 2024 | 01:35

Massa Geruduk Kantor Sri Mulyani Tuntut Pencopotan Askolani

Kamis, 16 Mei 2024 | 02:54

Aroma PPP Lolos Senayan Lewat Sengketa Hasil Pileg di MK Makin Kuat

Kamis, 16 Mei 2024 | 14:29

KPK Juga Usut Dugaan Korupsi di Telkom Terkait Pengadaan Perangkat Keras Samsung Galaxy

Rabu, 15 Mei 2024 | 13:09

UPDATE

Tidak Berniat Membunuh, Ini Alasan Pelaku Tembak PM Slovakia

Jumat, 24 Mei 2024 | 14:00

Jalin Komunikasi Jelang Pilkada 2024, Tapi PDIP Bentengi Kader Potensial Agar Tak Dicuri

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:56

Senyum Megawati

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:54

Bamsoet Dorong Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat Papua

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:46

Fitur Baru Kacamata Pintar Meta, Bisa Unggah Foto Langsung ke Instagram

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:45

Megawati Pakai Baju Hitam Tiba di Arena Rakernas V PDIP

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:25

Panglima TNI Tinjau Lahan Food Estate di Merauke

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:18

Kemenkeu Ungkap Reformasi Subsidi BBM Bisa Pangkas APBN Hingga Rp67 Triliun

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:10

Transisi Pemerintahan Prabowo Subianto Juga Akan Dibahas di Rakernas PDIP

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:01

Khofifah Mudah Tumbang Jika Lawan Kandidat PDIP-PKB

Jumat, 24 Mei 2024 | 12:57

Selengkapnya