Berita

Bakal calon presiden PDI Perjuangan, Ganjar Pranowo saat hadir dalam acara Youth Summit Ideafest 2023 di Jakarta Convention Centre (JCC), Senayan, Jakarta, Sabtu (30/9)/Ist

Politik

Ganjar Siap Kerjasama dengan Siapa Saja, Kecuali Koruptor

SABTU, 30 SEPTEMBER 2023 | 18:08 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Dalam langkah membangun Indonesia di masa depan, kerjasama dan kompromi adalah kunci. Tetapi, masih ada saja pihak tidak boleh diajak bekerjasama, yakni koruptor.

Begitu dikatakan bakal calon presiden PDI Perjuangan, Ganjar Pranowo saat hadir dalam acara Youth Summit Ideafest 2023 di Jakarta Convention Centre (JCC), Senayan, Jakarta, Sabtu (30/9).

Ganjar mengatakan,dalam politik itu ada yang dinamakan consensus, kesepakatan dalam semua keputusan yang diambil untuk dilaksanakan bersama-sama.


"Saya bisa bekerjasama dengan siapa pun, kecuali dengan koruptor. Jika kamu tidak punya agenda antikorupsi, berarti bukan bagian dari kelompokku," ujar Ganjar.

Selain antikorupsi, Ganjar juga tidak bisa berkompromi dengan pihak yang tidak mau melayani rakyat. Sebab tugas pemerintah adalah memberikan pelayanan dengan mudah, murah dan cepat.

"Kalau kamu tidak mau melayani rakyat, bukan kelompok saya. Tidak boleh juga membawa isu SARA, karena kita hidup Berbhineka Tungggal Ika," pungkasnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Pembongkaran Tiang Monorel Mangkrak Demi Penataan Kawasan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:59

Lahan Huntap Korban Bencana Harus Segera Dituntaskan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:52

Ini Identitas Delapan Orang dan Barbuk OTT Pejabat Pajak Jakut

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:12

Larangan Tambang Emas Rakyat, Kegagalan Baca Realitas

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:58

Pelapor Pandji Dianggap Klaim Sepihak dan Mencatut Nama NU

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:30

Romantisme Demokrasi Elektoral dan Keliru Baca Kedaulatan

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:08

Invasi AS ke Venezuela Bisa Bikin Biaya Logistik Internasional Bengkak

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:45

Khofifah Ajak Pramuka Jatim Sukseskan Ketahanan Pangan dan MBG

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:23

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Klok Dkk Siap Melumat Persija Demi Amankan Posisi

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:40

Selengkapnya