Berita

Panglima TNI Laksamana Yudo Margono/RMOL

Pertahanan

Panglima TNI: Prajurit Indonesia Selevel dengan Amerika

SENIN, 11 SEPTEMBER 2023 | 13:18 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Kemampuan fisik dan skill tempur prajurit TNI lintas matra sudah berada satu level dengan negara-negara besar. Salah satunya dengan tentara Amerika Serikat.

Seringnya latihan gabungan dengan negara-negara lain yang diikuti para prajurit TNI semakin meningkatkan kualitas, seperti melalui Super Garuda Shield 2023 di Jawa Timur yang baru selesai.

Pesan itu disampaikan Panglima TNI, Laksamana Yudo Margono, di Pantai Banongan, Situbondo, Jawa Timur, Minggu (10/9).


"Kita sudah sering melakukan latihan, baik matra darat, laut, udara, masing-masing di level yang sama, baik dengan Amerika, Australia, dan Singapura. Hampir semua negara besar, kita sudah melaksanakan (latihan gabungan). Sehingga kalau level tentara, selalu saya sampaikan, kita sudah selevel dengan mereka," papar Yudo.

Dengan kata lain, setiap prajurit yang dikirim ke latihan gabungan harus percaya diri dan menunjukkan totalitas saat tampil. Jangan minder karena satu dan lain hal.

"Jadi para prajurit tidak perlu merasa kita di bawah, karena kita sudah selevel, karena setiap multilateral negara asing pasti mengundang Indonesia. Berarti dengan penilaian seperti itu, kita di level yang sama dengan mereka," kata Yudo.

Kegiatan Super Garuda Shield kali ini diikuti 2.810 prajurit TNI dan 2.165 personel tentara negara asing mulai benua Asia, Amerika, hingga Eropa.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Menhub Perketat Izin Berlayar di Labuan Bajo demi Keamanan Wisata Nataru

Kamis, 01 Januari 2026 | 08:15

Nasib Kenaikan Gaji PNS 2026 Ditentukan Hasil Evaluasi Ekonomi Kuartal I

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:58

Cahaya Solidaritas di Langit Sydney: Menyongsong 2026 dalam Dekapan Duka dan Harapan

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:40

Refleksi Pasar Ekuitas Eropa 2025: Tahun Kebangkitan Menuju Rekor

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:13

Bursa Taiwan Cetak Rekor Tertinggi Sepanjang Sejarah Berkat Lonjakan AI

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:02

3.846 Petugas Bersihkan Sampah Tahun Baru

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:58

Mustahil KPK Berani Sentuh Jokowi dan Keluarganya

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:22

Rakyat Sulit Maafkan Kebohongan Jokowi selama 10 Tahun

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:03

Pilkada Lewat DPRD Abaikan Nyawa Demokrasi

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:45

Korupsi Era Jokowi Berlangsung Terang Benderang

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:21

Selengkapnya