Menteri Perdagangan RI, Zulkifli Hasan/Ist

Politik

Mendag Minta Pusat Perbelanjaan Tak Sekadar jadi Tempat Hang Out

JUMAT, 11 AGUSTUS 2023 | 20:14 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

rmol.idPerlu ada perubahan strategi marketing bagi pusat perbelanjaan agar tetap bisa bersaing di tengah gempuran industri daring atau e-commerce.

Dikatakan Menteri Perdagangan RI, Zulkifli Hasan, pusat perbelanjaan kekinian lebih banyak dimanfaatkan masyarakat untuk tempat berkumpul atau hang out, bahkan tempat rekreasi.

“Pusat perbelanjaan harus dapat terus meningkatkan kreativitas dan inovasi untuk menarik minat konsumen berkunjung dan berbelanja," kata Zulkifli Hasan dalam keterangan tertulisnya, Jumat (11/8).

Pusat perbelanjaan luring, kata Zulhas, perlu mempertimbangkan untuk melebarkan penjualan ke e-commerce hingga pesan antar. Pusat perbelanjaan juga harus mempunyai cara untuk menarik minat pengunjung dengan memadukan unsur perdagangan dengan pariwisata.

Misalnya dengan menyediakan tempat hiburan, inovasi penyewa (tenant), hingga menyediakan pembayaran dengan uang elektronik pada setiap transaksi.

Sementara itu, ia memastikan pemerintah selalu hadir dan mendorong agar pelaku usaha ritel dan pusat perbelanjaan tetap tumbuh.
 
“Pemerintah juga selalu bersikap adil dan sehat, serta senantiasa mendukung fasilitasi UMKM di pusat perbelanjaan,” tandas Zulkifli Hasan. rmol.id

Populer

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

UPDATE

Respons Dedi Mulyadi soal Penggeledahan di Rumah Ridwan Kamil

Rabu, 12 Maret 2025 | 03:30

Bakamla Gagalkan Penyelundupan 60 Ribu Ekor Baby Lobster Senilai Rp1 Miliar

Rabu, 12 Maret 2025 | 03:12

Lonjakan Arus Mudik Diperkirakan Terjadi pada 28 Maret 2025

Rabu, 12 Maret 2025 | 02:50

Trump Akan Kembali Batasi Warga dari Negara Muslim Masuk AS

Rabu, 12 Maret 2025 | 02:30

Jojo dan Putri KW Melaju ke 16 Besar All England 2025

Rabu, 12 Maret 2025 | 02:10

NTP Menurun, Komisi IV DPR Minta Kementan Perhatikan Kesejahteraan Petani

Rabu, 12 Maret 2025 | 01:53

Stabilkan Harga Bapok, Operasi Pasar Diminta Digelar Lebih Masif

Rabu, 12 Maret 2025 | 01:35

Undang Menko Airlangga, DPP Bapera Bakal Santuni 20 Ribu Anak Yatim di Jakarta

Rabu, 12 Maret 2025 | 01:17

Elemen Masyarakat Sumsel Apresiasi Kejari Muba Tahan Pengusaha Haji Halim Ali

Rabu, 12 Maret 2025 | 00:59

Legislator PDIP Soroti Kasus Proyek Digitalisasi Pertamina-Telkom

Rabu, 12 Maret 2025 | 00:34

Selengkapnya