Berita

Ketua Bappilu DPP Partai Demokrat, AndiĀ Arief/Ist

Politik

Akui Beda Pendapat dengan SP, Demokrat Desak Anies Segera Umumkan Cawapres

SENIN, 07 AGUSTUS 2023 | 08:39 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) yang diinisiasi Partai Demokrat, Partai Nasdem dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS), didesak segera mengumumkan bakal Cawapres pendamping Anies Baswedan.

Desakan itu disampaikan Ketua Bappilu DPP Partai Demokrat, Andi Arief, melalui akun media sosial X, platform yang sebelumnya bernama Twitter, Senin (7/8).

"Koalisi lain mungkin punya strategi Cawapres last minute. Koalisi perubahan tidak harus demikian," kata Andi, seperti dikutip Kantor Berita Politik RMOL.


Andi mengakui, ada perbedaan pendapat antara Partai Demokrat dengan Nasdem yang dipimpin Surya Paloh. Menurutnya, bisa fatal jika Anies Baswedan mengumumkan Cawapres di menit terakhir.

"Saatnya Anies Baswedan mandiri dan tentukan sikap," tegas Andi Arief.

Posisi calon Wapres dipandang memiliki peran sangat penting. Sebab, figur Cawapres memiliki andil besar dalam mendongkrak elektabilitas dan merebut kemenangan.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya