Berita

Ketua Bappilu PPP, Sandiaga Uno/RMOL

Politik

Sandiaga Yakin Mampu Gaet Suara Pemilih Muda hingga Emak-emak

MINGGU, 09 JULI 2023 | 04:38 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Meski terbilang wajah baru di Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Sandiaga Salahuddin Uno optimistis menggaet suara pemilih muda. Bahkan Sandiaga juga yakin bisa menggaet suara emak-emak.

"Tetap optimistis dan yakin dengan kekuatan pengenalan PPP di masyarakat dan tentunya target kepada pemilih-pemilih muda dan emak-emak tentunya, ibu-ibu yang selama ini yang dekat dengan majelis talim," ujar Sandi di Kantor DPP PPP, Jalan Diponegoro 60, Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu (8/7).

Sementara terkait pemenangan capres, Sandiaga mengaku sudah membuka komunikasi dengan para relawan.

"Iya itu juga menjadi tugas utama, mengusung capres dan cawapres yang PPP sudah tetapkan dalam suatu kerjasama politik dengan PDI Perjuangan, Pak Ganjar," jelas Sandiaga yang kini menjabat Ketua Bappilu PPP.

"Kami sudah mulai membuka komunikasi dengan Relawan yang ada untuk membantu nanti, mesin partai bekerja untuk para relawan ini, mengambil ruang untuk membantu tugas kita mensosialisasikan capres-cawapres nanti yang akan diusung oleh PPP," tutupnya.

Populer

Seluruh Fraksi di DPR Kompak Serang Kejagung soal Tom Lembong

Rabu, 13 November 2024 | 18:01

Kapolri Mutasi 55 Pati dan Pamen, Ada 3 Kapolda Baru

Selasa, 12 November 2024 | 23:52

Berkinerja Buruk, Kadis Parekraf Layak Diganti

Rabu, 13 November 2024 | 00:20

"Geng Judol" di Komdigi Jadi Gunjingan sejak Bapak itu Jabat Menteri

Rabu, 06 November 2024 | 07:53

Dedi Prasetyo Dapat Bintang Tiga jadi Irwasum, Ahmad Dofiri Wakapolri

Selasa, 12 November 2024 | 22:50

Tak Terima Dikabarkan Meninggal, Joncik Laporkan Akun Facebook "Lintang Empat Lawang" ke Polisi

Kamis, 07 November 2024 | 06:07

Musa Rajekshah Dorong Pemetaan Potensi dan Keunggulan Desa

Kamis, 07 November 2024 | 21:43

UPDATE

2.500 Personel Kawal Laga Timnas Indonesia Kontra Jepang

Jumat, 15 November 2024 | 04:02

Budi Arie Dituntut Tanggung Jawab soal "Pengamanan" Situs Judol

Jumat, 15 November 2024 | 03:47

Rawan Disalahgunakan, KJP Dievaluasi untuk Program Sekolah Gratis

Jumat, 15 November 2024 | 03:25

Trending X, Rano Karno Hapus Foto Bareng Tersangka Judol

Jumat, 15 November 2024 | 03:03

Ini Pengalihan Arus Lalu Lintas di GBK saat Timnas Garuda Versus Jepang

Jumat, 15 November 2024 | 02:51

MRT Bundaran HI-Kota Beroperasi 2027

Jumat, 15 November 2024 | 02:18

Roy Suryo Tak Percaya "Pengamanan" Situs Judol Rp8,5 Juta per Bulan

Jumat, 15 November 2024 | 02:01

Raja Juli Optimis Reforestasi 12 Juta Hektare Lahan

Jumat, 15 November 2024 | 01:36

Pegawai Komdigi Diduga "Bermain" Judi Online sejak Era Covid-19

Jumat, 15 November 2024 | 01:23

PNM Sabet Tiga Penghargaan di BBMA 2024

Jumat, 15 November 2024 | 01:06

Selengkapnya