Berita

Tentara/Net

Dunia

Dimediasi Palang Merah Internasional, RSF Bebaskan Ratusan Tentara Sudan

KAMIS, 29 JUNI 2023 | 21:26 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Ratusan pasukan militer Sudan yang ditahan oleh paramiliter Rapid Support Forces (RSF) telah dibebaskan. Pembebasan dilakukan melalui dialog yang dimediasi Komite Palang Merah Internasional (ICRC).

Pembebasan dilakukan pada Rabu (28/6) sebagai hasil dari persetujuan kedua belah pihak yang bertikai. Kemudian pada Kamis (29/6), ICRC mengumumkan pembebasan itu.

“Kami siap bertindak sebagai perantara netral untuk pembebasan tahanan dari semua pihak yang berkonflik, kapan pun diminta,” kata kepala delegasi ICRC di Sudan, Jean-Christophe Sandoz, dalam sebuah pernyataan.

Seperti dikutip dari Alarabiya, sejauh ini perang yang sedang berkecamuk telah menyebabkan krisis kemanusiaan yang besar, dengan dampak yang mengerikan bagi warga sipil.

Lebih dari 2,8 juta orang dikabarkan telah terdampak langsung oleh konflik ini, sementara hampir 650.000 orang melarikan diri ke negara-negara tetangga untuk mencari perlindungan.

ICRC, sebagai organisasi kemanusiaan yang berkomitmen untuk melindungi dan membantu para korban konflik, telah berupaya keras dalam memfasilitasi pembebasan tahanan dan memberikan bantuan kemanusiaan di wilayah tersebut.

Kolaborasi mereka dengan semua pihak yang terlibat memungkinkan terciptanya kesepakatan baru ini, yang bertujuan untuk meredakan ketegangan dan mendorong perdamaian serta stabilitas di Sudan.

Populer

Prabowo Perintahkan Sri Mulyani Pangkas Anggaran Seremonial

Kamis, 24 Oktober 2024 | 01:39

KPK Usut Keterlibatan Rachland Nashidik dalam Kasus Suap MA

Jumat, 25 Oktober 2024 | 23:11

Pemuda Katolik Tolak Program Transmigrasi di Papua

Rabu, 30 Oktober 2024 | 07:45

Akbar Faizal Sindir Makelar Kasus: Nikmati Breakfast Sebelum Namamu Muncul ke Publik

Senin, 28 Oktober 2024 | 07:30

Muncul Petisi Agus Salim Diminta Kembalikan Uang Donasi

Rabu, 23 Oktober 2024 | 02:22

Ketum PITI Sayangkan Haikal Hasan Bikin Gaduh soal Kewajiban Sertifikasi Halal

Kamis, 31 Oktober 2024 | 20:01

Inilah Susunan Dewan Komisaris IPC TPK Baru

Jumat, 01 November 2024 | 01:59

UPDATE

Prabowo Instruksikan GSN Bikin Gerakan Nyata Bantu Rakyat

Minggu, 03 November 2024 | 01:51

Purnomo Yusgiantoro Center Apresiasi Kebijakan Swasembada Energi

Minggu, 03 November 2024 | 01:31

DPR Tinjau Kebocoran Penerimaan Negara di Sektor SDA

Minggu, 03 November 2024 | 01:11

Bakamla Asah Kemampuan di Perairan Teluk Ambon

Minggu, 03 November 2024 | 00:50

Prabowo Ingatkan Anak Buah Menteri Jangan Sering ke Luar Negeri

Minggu, 03 November 2024 | 00:30

Telkom Tingkatkan Kepedulian Karyawan Lewat Program Ayo BerAKSI

Minggu, 03 November 2024 | 00:10

Dari Menteri Hingga Bupati Siap Gunakan Maung

Sabtu, 02 November 2024 | 23:46

Rosan Pastikan GSN Lembaga Non-Politik

Sabtu, 02 November 2024 | 23:15

China Diam-dian Bangun Kapal Induk Misterius, Untuk Apa?

Sabtu, 02 November 2024 | 22:50

Erick Thohir Yakin Target Setoran Dividen BUMN Rp90 Triliun Bakal Tercapai Tahun Ini

Sabtu, 02 November 2024 | 22:30

Selengkapnya