Berita

Satelit Satria-1 sukses meluncur dari Cape Canaveral Space Launch Complex 40 (SLC 40), Florida, Amerika Serikat/Net

Politik

Satria-1 Sukses Meluncur dari AS, Hadirkan Internet 150 Gbps untuk Daerah 3T

SENIN, 19 JUNI 2023 | 09:30 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Satelit internet milik Pemerintah Indonesia, Satria-1 sukses diluncurkan dari Cape Canaveral Space Launch Complex 40 (SLC 40), Florida, Amerika Serikat Minggu (18/6) pukul 18.21 waktu setempat atau atau Senin (19/6) pukul 05.21 WIB.

Satria-1 ini akan mengorbit di 146 Bujur Timur (BT) untuk memberikan layanan internet kepada masyarakat Indonesia, terutama di wilayah terdepan, tertinggal, dan terluar (3T) dengan kapasitas 150 Gbps untuk 50 ribu titik fasilitas publik.

Nantinya, kecepatan internet di setiap titik fasilitas publik diperkirakan mencapai 4 Mbps.


Plt Menkominfo Mahfud MD sebelumnya mengatakan, Satria-1 ini akan mempercepat penyediaan internet di desa-desa yang sulit dijangkau oleh teknologi fiber optik selama 10 tahun mendatang.

"Prioritas utama penerima akses internet dari strata 1 adalah sektor pendidikan, fasilitas layanan kesehatan, kantor pemerintah daerah, serta TNI dan Polri," kata Mahfud MD.

Namun demikian, Satria-1 baru akan beroperasi penuh pada Januari 2024 mengingat waktu yang dibutuhkan untuk mencapai orbit yang dituju dan melaksanakan uji coba selama 145 hari.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Sekolah Rakyat dan Investasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03

Agenda Danantara Berpotensi Bawa Indonesia Menuju Sentralisme

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45

JMSI Siap Perkuat Peran Media Daerah Garap Potensi Ekonomi Biru

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34

PP Himmah Temui Menhut: Para Mafia Hutan Harus Ditindak Tegas!

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29

Rezim Perdagangan dan Industri Perlu Dirombak

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15

GMPG Pertanyakan Penanganan Hukum Kasus Pesta Rakyat Garut

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02

Roy Suryo Ogah Ikuti Langkah Eggi dan Damai Temui Jokowi

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00

GMNI: Bencana adalah Hasil dari Pilihan Kebijakan

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42

Pakar Hukum: Korupsi Merusak Demokrasi Hingga Hak Asasi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28

DPR Setujui Anggaran 2026 Komnas HAM Rp112 miliar

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26

Selengkapnya