Berita

Menteri Luar Negeri Inggris James Cleverly/Net

Dunia

Inggris dan Polandia akan Bantu Biayai Pembangunan Dua Desa Sementara di Ukraina

RABU, 29 MARET 2023 | 15:20 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Dukungan setia Inggris dan Polandia terhadap Ukraina dibuktikan dengan rencana keduanya membantu pembangunan dua desa yang akan menampung warga terdampak perang.

Menteri Luar Negeri Inggris James Cleverly dalam sebuah pernyataan menyebut pihaknya bersama mitra Polandia akan menggelontorkan dana hingga 10 juta euro atau Rp 163 miliar untuk pembangunan tersebut.

"Kemitraan Inggris-Polandia baru ini akan membantu menghadirkan cahaya, panas, dan rumah, bagi mereka yang paling membutuhkan," ujarnya, seperti dikutip dari Malay Mail pada Rabu (29/3).

Cleverly mengatakan, warga Ukraina yang kehilangan tempat tinggal nantinya dapat menempati pemukiman sementara yang akan dibangun di di Lviv, Ukraina barat, dan Poltava, Ukraina tengah.

"Desa sementara dapat menampung lebih dari 700 orang," jelasnya.

Hampir 118.000 orang Ukraina telah ditampung oleh keluarga Inggris sebagai bagian dari tanggapan pemerintah terhadap invasi Rusia pada Februari 2022, tetapi beberapa merasa semakin sulit mendapatkan perumahan permanen.

Oleh sebab itu, Inggris dan Polandia menggagas pembangunan desa tersebut untuk menyediakan tempat tinggal bagi mereka yang terpaksa meninggalkan rumah akibat invasi Rusia.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

Tekuk Fiorentina 2-1, Napoli Tak Biarkan Inter Tenang

Senin, 10 Maret 2025 | 01:21

Polda Jateng Tegas Larang Petasan Sepanjang Ramadan

Senin, 10 Maret 2025 | 00:59

Kluivert Tiba di Jakarta Ditemani Mantan Pemain Man United

Senin, 10 Maret 2025 | 00:41

Cegah Bencana Seperti di Jabotabek, Menteri ATR/BPN Evaluasi Tata Ruang di Jatim

Senin, 10 Maret 2025 | 00:25

Asiang Versus JACCS MPM Finance, Peneliti IPD-LP Yakin Hakim MA Lebih Adil

Minggu, 09 Maret 2025 | 23:58

Beri Bantuan untuk Korban Banjir di Candulan, Okta Kumala Dewi Berharap Ada Solusi Jangka Panjang

Minggu, 09 Maret 2025 | 23:41

PSU Empat Lawang Diikuti Dua Paslon, Pencoblosan pada 19 April 2025

Minggu, 09 Maret 2025 | 23:20

Update Banjir dan Longsor Sukabumi: 5 Orang Wafat, 4 Orang Hilang

Minggu, 09 Maret 2025 | 22:44

Menanti Keberanian Kejagung Bongkar Biang Kerok Korupsi Migas

Minggu, 09 Maret 2025 | 22:30

PTPN IV PalmCo Siapkan 23 Bus untuk Mudik di Sumatera dan Kalimantan

Minggu, 09 Maret 2025 | 22:18

Selengkapnya