Berita

Anggota Komisi III DPR RI Benny Kabur Harman/Net

Politik

Sambut Gembira Kesiapan Mahfud Bongkar 349 T, Benny Harman: Kami Siap Adu Logika

MINGGU, 26 MARET 2023 | 12:39 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD mengaku siap hadir memenuhi undangan Komisi III DPR RI, untuk mengungkap temuan transaksi janggal Rp 349 triliun di lingkungan Kementerian Keuangan (Kemenkeu).

Menyikapi hal tersebut, anggota Komisi III DPR RI Benny Kabur Harman merasa antusias dengan kesediaan Mahfud MD tersebut. Politisi Partai Demokrat ini menyambut Mahfud dengan suka cita.

"Great. Dengan sukacita dan penuh gembira kami menyambut kedatangannya," kata Benny lewat keterangannya di akun media sosial Twitter, Minggu (26/3).


Legislator dari Fraksi Partai Demokrat ini mengatakan pihaknya siap adu logika dan argumentasi dengan Mahfud MD dalam rapat kerja bersama yang digelar di Komisi III DPR RI pada Rabu (29/3) nanti.

"Untuk kepentingan rakyat, kami siap adu logika, adu argumentasi, dan adu kesetaraan dengan pak Mahfud," imbuhnya.

“Agar DPR tidak hanya dijadikan rubber stamp, tukang stempel doang. Your most welcome Pak Mahfud. #RakyatMonitor#,” demikian Benny.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

UPDATE

Kadisdik DKI Senang Lihat Kemping Pramuka di SDN 11 Kebon Jeruk

Sabtu, 10 Januari 2026 | 02:03

Roy Suryo Cs Pastikan Menolak Ikuti Jejak Eggi dan Damai

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:47

Polri Tetap di Bawah Presiden Sesuai Amanat Reformasi

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:14

Kesadaran Keselamatan Pengguna Jalan Tol Rendah

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:04

Eggi dan Damai Temui Jokowi, Kuasa Hukum Roy Suryo Cs: Ada Pejuang Ada Pecundang!

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:34

Debat Gibran-Pandji, Siapa Pemenangnya?

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:19

Prabowo Didorong Turun Tangan terkait Kasus Ketua Koperasi Handep

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:04

Eggi dan Damai Mungkin Takut Dipenjara

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:46

Relasi Buku Sejarah dan Medium Refleksi Kebangsaan

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:42

Kadispora Bungkam soal Lahan Negara di Kramat Jati Disulap Jadi Perumahan

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:07

Selengkapnya