Berita

Anies Baswedan saat sowan ke Ponpes Al-Tsaqafah pimpinan KH Said Aqil Siradj/Ist

Nusantara

Anies Bersyukur Bisa Sowan Lagi ke Ponpes Kiai Said Aqil

RABU, 22 MARET 2023 | 00:20 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Bakal calon presiden (bacapres) dari Koalisi Perubahan, Anies Baswedan, bersilaturahim ke Pondok Pesantren Luhur Al-Tsagafah pimpinan Prof Dr KH Said Aqil Siradj. Momen tersebut dibagikan Anies melalui akun Instagram resminya, Selasa malam (21/3).

"Sebuah kehormatan bagi kami bisa kembali dan bersilaturahim di Pondok Pesantren Luhur Al-Tsaqafah bersama Abuya, KH. Said Agil Siradj," tulis Anies seperti dikutip redaksi.

Mantan Gubernur DKI Jakarta itu menceritakan, ketika dirinya datang 2018 lalu, Pondok Pesantren ini masih dalam tahap perintis. Namun kini Ponpes Luhur Al-Tsaqafah semakin maju berkembang.

"Insyaallah menjadi penanda lulusannya nanti, akan jauh menuntut ilmunya, serta memberikan kebermanfaatan yang besar bagi negara dan dunia," tutur Anies.

Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan itu juga berpesan kepada para santri agar senantiasa meninggikan mimpi. Kata Anies, lokasi lahir boleh di mana saja, namun lokasi mimpi harus tetap di langit.

"Belajar lah dengan tekun dan jangan pernah takut untuk pergi jauh dalam menuntut ilmu, serta menghadapi apapun tantangan yang ada, karena semakin terjal tantangan tersebut, maka akan mengantarkan adik-adik kepada puncak-puncak keberhasilan," pesanannya.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

2.700 Calon Jemaah Haji Jember Mulai Berangkat 20 Mei 2024

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:49

Bertahun Tertunda, Starliner Boeing Akhirnya Siap Untuk Misi Awak Pertama

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:39

Pidato di OECD, Airlangga: Indonesia Punya Leadership di ASEAN dan G20

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:27

Jokowi: Pabrik Baterai Listrik Pertama di RI akan Beroperasi Bulan Depan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:09

Keputusan PDIP Koalisi atau Oposisi Tergantung Megawati

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:49

Sri Mulyani Jamin Sistem Keuangan Indonesia Tetap Stabil di Tengah Konflik Geopolitik Global

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:40

PKB Lagi Proses Masuk Koalisi Prabowo-Gibran

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:26

Menko Airlangga Bahas 3 Isu saat Wakili Indonesia Bicara di OECD

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:11

LPS: Orang yang Punya Tabungan di Atas Rp5 Miliar Meningkat 9,14 Persen pada Maret 2024

Sabtu, 04 Mei 2024 | 11:58

PKS Sulit Gabung Prabowo-Gibran kalau Ngarep Kursi Menteri

Sabtu, 04 Mei 2024 | 11:51

Selengkapnya