Berita

Rizal Ramli/Net

Politik

Transaksi Mencurigakan di Kemenkeu Rp 300 T, RR: Mahfud MD Ambil Tindakan Dong, Jangan jadi Analis Doang

JUMAT, 10 MARET 2023 | 22:28 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Pengungkapan dugaan korupsi di Kementerian Keuangan oleh Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan, Mahfud MD, dinilai percuma karena hanya bernarasi menyebut angka yang tidak jelas sumbernya.

“Memang luar biasa angkanya. Rakyat kita kagetlah, gila, transaksi enggak jelas Rp 300 triliun!” ujar begawan ekonom, Rizal Ramli, dalam podcast Realita TV, yang diunggah Jumat (10/3).

Namun, mantan Menteri Koordinator Bidang Ekonomi, Keuangan, dan Industri (Menko Ekuin) ini menyayangkan, Mahfud MD hanya memberikan informasi yang mentah tentang uang Rp 300 triliun yang tidak jelas sumbernya, dan beredar di orang-orang Kemenkeu.

“Saya bingung, (seharusnya) kalau sudah ada case kaya gitu diambil tindakan dong. Pak Mahfud sebagai Menko Polhukam jangan jadi analis doang dong yang menyebarkan berita. Ambil tindakan dong,” ketusnya.

Lebih dari itu, mantan Kepala Badan Urusan Logistik (Bulog) ini memandang seharusnya Mahfud MD bisa lebih dalam menelusuri permasalahan tersebut.

“Sebagai Menko Polhukam, dari Rp 300 triliun itu mana yang betul-betul mencurigakan (sebagai) uang korupsi, sikat dong. Jangan hanya pidato naikin popularitas doang,” tambah Rizal Ramli. 

Populer

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Usia Pensiun TNI Bakal Diperpanjang, Ketum PEPABRI: Kalau 58 Tahun Kan Masih Lucu-Lucunya

Senin, 10 Maret 2025 | 19:58

UPDATE

CASN jadi Korban Ketidakpastian Menteri PANRB

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:33

Sore Ini Prabowo Gelar Diskusi Panel Bareng Pimpinan Perguruan Tinggi

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:28

Pasar Masih Tegang, Yen dan Euro Tertekan oleh Dolar AS

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:21

Hendrik PH, Teman Seangkatan Teddy Masih Berpangkat Kapten

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:14

Emas Spot Berkilau di Tengah Ketidakpastian Tarif

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:07

Kegiatan di Vihara Kencana Langgar SKB Dua Menteri dan Perda Tibum

Kamis, 13 Maret 2025 | 08:56

Bamus Betawi dan Bamus Suku Betawi Sama-sama Terima Hibah Rp8 Miliar

Kamis, 13 Maret 2025 | 08:28

Febri Diansyah Harus Jaga Etika saat Bela Hasto

Kamis, 13 Maret 2025 | 08:10

Kapolri Mutasi 1.255 Pati-Pamen, 10 Polwan Jabat Kapolres

Kamis, 13 Maret 2025 | 07:59

10 Kapolda Diganti, Siapa Saja?

Kamis, 13 Maret 2025 | 07:47

Selengkapnya