Berita

Anggota Komisi A DPRD DKI Jakarta, Ahmad Lukman Jupiter di Kopi Timur, Jalan Pondok Kelapa, Jakarta Timur/RMOL

Politik

Belum Layak, Nasdem DKI Usul Dana Operasional RT-RW Dinaikkan

KAMIS, 02 MARET 2023 | 16:36 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Keberadaan Rukun Tetangga (RT) dan Rukun Warga (RW) sangatlah penting dalam kehidupan bermasyarakat. Namun selama ini kinerja RT dan RW dipandang belum mendapatkan apresiasi yang layak.

Berdasarkan Keputusan Gubernur (Kepgub) Nomor 1674 tahun 2018, uang operasional RT ditetapkan sebesar Rp 2 juta dan uang operasional RW Rp2,5 juta per bulan.

Menanggapi hal ini, Anggota Komisi A Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta, Ahmad Lukman Jupiter, mendorong agar adanya peningkatan dana operasional.

Hal ini diungkapkan Jupiter dalam diskusi Front Page Communication bersama Kantor Berita Politik RMOL di Kopi Timur, Jalan Pondok Kelapa, Jakarta Timur, Kamis(2/3).

Adapun tema yang akan diangkat dalam diskusi ini adalah “Angin Segar Gaji RT di Jakarta Naik Jelang Pemilu 2024” dengan menghadirkan  narasumber lainnya yakni Pengurus DPW PKS DKI Jakarta, Zakaria M. Alif.

"RT-RW kerjanya harus diapresiasi karena dalam hal kerja mereka enggak kenal waktu. Banyak persoalan terjadi langsung ditangani RT-RW," kata Jupiter seperti dikutip Kantor Berita Politik RMOL.

Politisi Nasdem ini mengaku sudah mengusulkan kenaikan operasional RT-RW sejak 2019 lalu. Namun di tahun 2020, pandemi Covid-19 mewabah yang membuat usulan ini tertunda.

"Sekarang inflasi sudah tinggi sehingga segala sesuatunya itu harus disesuaikan juga. Mungkin dana operasional RT-RW itu nanti bisa diganti dengan sebutan dana kehormatan dan untuk mengubah ini perlu Perda buat penguatan yang prosesnya ada di Bapemperda," jelas Jupiter.

Populer

Rocky Gerung Ucapkan Terima Kasih kepada Jokowi

Minggu, 19 Mei 2024 | 03:46

Pengamat: Jangan Semua Putusan MK Dikaitkan Unsur Politis

Senin, 20 Mei 2024 | 22:19

Dulu Berjaya Kini Terancam Bangkrut, Saham Taxi Hanya Rp2 Perak

Sabtu, 18 Mei 2024 | 08:05

Bikin Resah Nasabah BTN, Komnas Indonesia Minta Polisi Tangkap Dicky Yohanes

Selasa, 14 Mei 2024 | 01:35

Massa Geruduk Kantor Sri Mulyani Tuntut Pencopotan Askolani

Kamis, 16 Mei 2024 | 02:54

Ratusan Tawon Serang Pasukan Israel di Gaza Selatan

Sabtu, 11 Mei 2024 | 18:05

Aroma PPP Lolos Senayan Lewat Sengketa Hasil Pileg di MK Makin Kuat

Kamis, 16 Mei 2024 | 14:29

UPDATE

Sekjen AMPG Anggap Qodari Sedang Melawak

Rabu, 22 Mei 2024 | 01:56

PK Ditolak MA, Alex Noerdin Tetap Jalani Vonis 9 Tahun Penjara

Rabu, 22 Mei 2024 | 01:36

Pemilik Pesawat Latih yang Jatuh di BSD Bakal Diperiksa Polisi

Rabu, 22 Mei 2024 | 01:11

Tingkatkan Realisasi KPR Nonsubsidi, BTN Resmikan Sales Center Baru di 3 Kota Besar

Rabu, 22 Mei 2024 | 00:51

Tani Merdeka Bangun 7.200 Posko Pemenangan Sudaryono

Rabu, 22 Mei 2024 | 00:28

WWF ke-10 Aman dan Kondusif, Menteri PUPR Apresiasi Pengamanan TNI-Polri

Rabu, 22 Mei 2024 | 00:06

Mangkir dari Panggilan Kejaksaan, Anggota DPRD Madiun Dianggap Lecehkan Hukum

Selasa, 21 Mei 2024 | 23:49

Supian Suri Dilaporkan ke KASN dan BKN Jelang Pilkada 2024

Selasa, 21 Mei 2024 | 23:42

Nyaru jadi Bengkel, Industri Rumahan Narkotika Ini Mampu Memproduksi Jutaan Tablet

Selasa, 21 Mei 2024 | 23:20

KLHK Lanjutkan Safari Sosialisasi FOLU Net Sink 2030 di Yogyakarta

Selasa, 21 Mei 2024 | 23:16

Selengkapnya