Berita

Bambang Soesatyo-LaNyalla Mattalitti/RMOL

Politik

Gaungkan Tunda Pemilu, Bamsoet dan LaNyalla Tersandera Oleh Jokowi?

SENIN, 12 DESEMBER 2022 | 14:47 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Wacana untuk mengkaji ulang Pemilu 2024 yang dilontarkan Ketua MPR RI Bambang Soesatyo dan Ketua DPD RI LaNyalla Mattalitti dinilai sebagian kalangan masyarakat merupakan arahan dari petinggi negeri untuk dapat menggaungkan penundaan pemilu maupun perpanjangan masa jabatan presiden.

Pengamat politik dari Universitas Al Azhar Indonesia Ujang Komarudin berpendapat bahwa, ada upaya yang dilakukan secara sistematis oleh elite politik untuk melancarkan wacana penundaan Pemilu 2024, dan para elite tersebut tersandera oleh keinginan serta ambisi pemerintah yang berkuasa saat ini.

"Kita melihat bahwa itu sebagai bagian daripada upaya elite elite politik kita untuk menjegal demokrasi, untuk melanggengkan kekuasaan. Muncul karena mereka Ketua MPR dan Ketua DPD banyak tersandera mungkin oleh pemerintah, tersandera oleh Jokowi sehingga mereka mengatakan yang tidak sepatutnya,” kata Ujang kepada Kantor Berita Politik RMOL, Senin (12/12).


Dia menegaskan, para wakil rakyat harusnya berpihak pada rakyat dengan memberikan hak dalam berdemokrasi secara sehat, bukan kepada pemegang kekuasaan.

"Mestinya mereka dilantik sebagai pejabat itu berpihak pada dakyat bukan berpihak pada Jokowi maupun kekuasaan. Kan sudah sepakat untuk mengakhiri persoalan itu dan kembali pemilu jurdil sehat dan bermartabat,” tutupnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya