Berita

Politikus PDIP Djarot Saiful Hidayat/RMOL

Politik

Fokus Menangkan PDIP, Djarot Tak Minat Lagi Maju Pilgub DKI

KAMIS, 16 JUNI 2022 | 23:11 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Politikus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Djarot Saiful Hidayat, mengaku tak berminat kembali mencalonkan diri sebagai Gubernur DKI Jakarta.

"Enggak (minat). Sudah banyak yang mau (jadi Gubernur DKI)," katanya saat ditemui di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta Timur, Kamis (16/6).

Djarot mengaku akan fokus memenangkan PDI Perjuangan di Pemilu serentak yang bakal digelar 2024 mendatang.

"Saya tidak mikir (Cagub). Yang penting Februari 2024, kami berusaha betul untuk menaikkan kemenangan," sambung Djarot.

Djarot sendiri diketahui pernah menjadi wakil Gubernur DKI Jakarta, mendampingi Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok yang kala itu promosi menjadi gubernur setelah Joko Widodo maju di Pilpres.

Djarot juga pernah diangkat sebagai pelaksana tugas gubernur ketika Ahok menjadi terdakwa kasus penistaan agama.

Selanjutnya Djarot menjabat Gubernur DKI Jakarta pada 15 Juni hingga 15 Oktober 2017. Dengan masa jabatan hanya sekitar 4 bulan, Djarot menjadi Gubernur DKI Jakarta dengan masa jabatan terpendek sepanjang sejarah.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Prabowo-Gibran Perlu Buat Kabinet Zaken

Jumat, 03 Mei 2024 | 18:00

Dahnil Jamin Pemerintahan Prabowo Jaga Kebebasan Pers

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:57

Dibantu China, Pakistan Sukses Luncurkan Misi Bulan Pertama

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:46

Prajurit Marinir Bersama Warga di Sebatik Gotong Royong Renovasi Gereja

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:36

Sakit Hati Usai Berkencan Jadi Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Pemerintah: Internet Garapan Elon Musk Menjangkau Titik Buta

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Bamsoet Minta Pemerintah Transparan Soal Vaksin AstraZeneca

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:16

DPR Imbau Masyarakat Tak Tergiur Investasi Bunga Besar

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:06

Hakim MK Singgung Kekalahan Timnas U-23 dalam Sidang Sengketa Pileg

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:53

Polisi Tangkap 2.100 Demonstran Pro-Palestina di Kampus-kampus AS

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:19

Selengkapnya