Berita

Pemakaman Presiden Uni Emirat Arab (UEA), Syeikh Khalifa bin Zayed/Net

Dunia

Para Pemimpin Dunia Berbondong-bondong ke UEA, Sampaikan Bela Sungkawa atas Kematian Khalifa bin Zayed

MINGGU, 15 MEI 2022 | 17:22 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Sejumlah pemimpin dunia berbondong-bondong mengunjungi Uni Emirat Arab (UEA) untuk menyampaikan belasungkawa atas kematian Presiden Khalifa bin Zayed al-Nahyan.

Presiden Prancis Emmanuel Macron dilaporkan telah tiba di Abu Dhabi pada Minggu (15/5). Prancis sendiri memiliki hubungan bisnis dan militer dengan UEA.

Selain Macron, ada Perdana Menteri Inggris Boris Johnson, Presiden Palestina Mahmoud Abbas, hingga Presiden Israel Isaac Herzog, seperti dimuat Reuters.

Sementara itu, Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden diwakili oleh Wakil Presiden Kamala Harris yang akan berkunjung ke Abu Dhabi pada Senin (16/5).

Di samping itu, ada beberapa pemimpin Arab, seperti Raja Yordania Abdullah II dan Presiden Mesir Abdul Fattah as-Sisi, yang turut memberikan penghormatannya.

Putra Mahkota Arab Saudi Mohammed bin Salman mengirim delegasinya lantaran ayahnya, Raja Salman dilarikan ke rumah sakit pada pekan lalu.

Pada Sabtu (14/5), posisi presiden UEA telah digantikan oleh Sheikh Mohammed bin Zayed (MbZ).

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Misi Dagang ke Maroko Catatkan Transaksi Potensial Rp276 Miliar

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:51

Zita Anjani Bagi-bagi #KopiuntukPalestina di CFD Jakarta

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:41

Bapanas: Perlu Mental Berdikari agar Produk Dalam Negeri Dapat Ditingkatkan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:33

Sadiq Khan dari Partai Buruh Terpilih Kembali Jadi Walikota London

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:22

Studi Privat Dua Hari di Taipei, Perdalam Teknologi Kecantikan Terbaru

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:14

Kekuasaan Terlalu Besar Cenderung Disalahgunakan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:09

Demi Demokrasi Sehat, PKS Jangan Gabung Prabowo-Gibran

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:04

Demonstran Pro-Palestina Lakukan Protes di Acara Wisuda Universitas Michigan

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:57

Presidential Club Patut Diapresiasi

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:37

PKS Tertarik Bedah Ide Prabowo Bentuk Klub Presiden

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:11

Selengkapnya