Berita

Anggota Komisi I DPR RI, Nico Siahaan/Net

Politik

Industri Ekonomi Digital Perlu Disokong Keamanan Data yang Kuat

SENIN, 11 APRIL 2022 | 13:39 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Perlindungan data pribadi perlu menjadi perhatian serius pemerintah di tengah perkembangan teknologi digital yang kian masif. Apalagi, perkembangan digital ini memiliki peluang ekonomi.

Menurut data yang dimiliki anggota Komisi I DPR RI, Junico BP Siahaan, nilai transaksi ekonomi digital Indonesia diproyeksikan mencapai 124 miliar dolar AS atau Rp 1.700 triliun pada tahun 2025.

"Karenanya, perlindungan data pribadi perlu menjadi perhatian bersama di tengah perkembangan teknologi informasi yang terus mengalami perluasan dan masif," kata Nico dalam keterangan tertulisnya, Senin (11/4).


Saat ini, ia menilai keamanan data digital di Indonesia masih tergolong rendah dan belum memiliki payung hukum yang kuat.

“DPR RI sendiri sedang memperjuangkan undang-undang tentang perlindungan data pribadi serta UU Penyiaran,” tambah Nico yang juga dikenal sebagai seorang presenter ini.

Di sisi lain, pengamat kebijakan publik Universitas Indonesia (UI), Riant Nugroho menilai, industri telekomunikasi seharusnya menjadi leading actor untuk melindungi data klien. Perusahaan telekomunikasi diminta mendorong pelaku industri digital mengeluarkan klausul serupa.

"Mengeluarkan klausul yang sama untuk menjaga kerahasiaannya dan tidak pernah dikeluarkan tanpa persetujuan pemilik data," jelas Riant.

Populer

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Dugaan Korupsi Tambang Nikel di Sultra Mulai Tercium Kejagung

Minggu, 28 Desember 2025 | 00:54

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

KPK Panggil Beni Saputra Markus di Kejari Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 13:09

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

UPDATE

Emas Jadi Primadona Investor di Tengah Krisis Venezuela

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:48

Istri Nicolas Maduro Cedera Serius Saat Penangkapan, Sidang Ditunda

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa Cetak Sejarah: STOXX 600 Tembus Level 600 untuk Pertama Kali

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:27

Maduro di Persidangan AS: Saya Bukan Orang Jahat

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:15

Sisa Optimisme

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:05

Konflik Venezuela Dipastikan Tak Ganggu Stok Bahan Bakar Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:02

Dugaan Kasus Penghinaan Pandji Pragiwaksono ke Adat Toraja Jangan Mandek

Selasa, 06 Januari 2026 | 06:40

Keonaran Dunia: Demokrasi, Riba, dan Energi

Selasa, 06 Januari 2026 | 06:25

Penetapan Diskon 60 Persen Tarif Peti Kemas di Tanjung Priok Diperpanjang

Selasa, 06 Januari 2026 | 05:55

Gugatan Kuota Internet Hangus ke MK Banjir Dukungan Warganet

Selasa, 06 Januari 2026 | 05:33

Selengkapnya