Berita

Lokasi kemah yang akan digunakan oleh Presiden Joko WIdodo di titik nol IKN Nusantara/Net

Nusantara

Amankan Kemah Jokowi di IKN, Paspampres Tabur Garam dan Siapkan Anti Bisa Ular

SENIN, 14 MARET 2022 | 04:51 WIB | LAPORAN: IDHAM ANHARI

Pasukan Pengamanan Presiden telah menyiapkan skenario pengamanan saat Presiden Joko Widodo berkemah di titik nol IKN Nusantara, Kalimantan Timur.

Komandan Pasukan Pengamanan Presiden (Danpaspampres) Mayjen Tri Budi Utomo menyampaikan, selain menerapkan protokol kesehatan yang ketat, jajarannya juga telah melakukan foging disekitar area kemah untuk mencegah penyakit malaria dan menabur garam di luar tenda untuk mengantisipasi binatang melata juga mempersiapkan bisa anti ular.  

"Dilaksanakan pencegahan khususnya malaria yaitu sudah difoging di sana. Kemudian keamanan lainnya di sekitaran tenda-tenda terutama di sekitaran VIP sudah kita sebarkan juga seperti garam dan sebagainya untuk antisipasi binatang melata. Dan itu pun juga kita siapkan bisa anti ular yang juga akan berguna. Namun mudah-mudahan tak terpakai dan kita semua dalam keadaan aman," kata Mayjen Tri Budi Utomo dalam keterangan pers yang disiarkan Sekretariat Presiden, Minggu (13/3).

Tri mengharapkan jajaran TNI-Polri bisa menjaga kawasan ring 2 dan ring 3 di sekitar Jokowi akan berkemah, sedangkan ring 1 ada dalam ranah Paspampres. Dia ingin keamanan Presiden Jokowi sangat terjamin.

"Kemudian juga untuk keamanan dari lingkaran yang luar kita sudah koordinasi ketat dengan pangdam dan kapolda, mudah-mudahan ring 2 dan 3 ini sudah tercover. Sehingga keamanan ring 1 bisa sangat menjamin untuk keamanan beliau," imbuh Tri.

Populer

Jejak S1 dan S2 Bahlil Lahadalia Tidak Terdaftar di PDDikti

Sabtu, 19 Oktober 2024 | 14:30

Lolos OTT, Gubernur Kalsel Sahbirin Noor Gugat Praperadilan Lawan KPK

Jumat, 11 Oktober 2024 | 17:23

Begini Kata PKS Soal Tidak Ada Kader di Kabinet Prabowo-Gibran

Minggu, 20 Oktober 2024 | 15:45

Muncul Desakan Prabowo Umumkan Titiek Soeharto Ibu Negara

Selasa, 15 Oktober 2024 | 10:55

Indonesia Vs Bahrain Imbang 2-2, Kepemimpinan Wasit Menuai Kontroversi

Jumat, 11 Oktober 2024 | 00:59

Mantan Kepala Bakamla Angkat Bicara soal Polemik Coast Guard

Selasa, 15 Oktober 2024 | 12:41

Instagram Timbulkan Efek Candu, Meta Digugat Pengadilan Tinggi Massachusetts

Sabtu, 19 Oktober 2024 | 17:38

UPDATE

Sempat Hilang Kesadaran, Pemain Asing Persib Dipastikan Dalam Kondisi Baik

Senin, 21 Oktober 2024 | 13:58

Pidato Prabowo soal Pangan dan Gizi Dinilai Kontradiksi

Senin, 21 Oktober 2024 | 13:46

Transaksi Mobile Banking BNI Meroket 230 Persen usai Beralih ke Wondr

Senin, 21 Oktober 2024 | 13:45

Menlu Sugiono Siap Seimbangkan Hubungan Bilateral dengan AS dan China

Senin, 21 Oktober 2024 | 13:43

Ini Fitur Istimewa Mobil Pindad MV3 Garuda Limousine Tunggangan Prabowo

Senin, 21 Oktober 2024 | 13:37

Israel Gempur Cabang Keuangan Hizbullah di Seluruh Lebanon

Senin, 21 Oktober 2024 | 13:26

Budi Arie Dorong Digitalisasi Koperasi

Senin, 21 Oktober 2024 | 13:24

Segini Harta Kekayaan Menteri yang Pernah Berurusan KPK

Senin, 21 Oktober 2024 | 13:22

Memahami Pidato Pelantikan Prabowo, Harapan Atau Demagogi?

Senin, 21 Oktober 2024 | 13:14

Mayor Teddy Jabat Seskab Meski Masih TNI Aktif, Begini Penjelasan Dasco

Senin, 21 Oktober 2024 | 12:59

Selengkapnya